PJI Bojonegoro Ajak Semua Pihak Wujudkan Pilkada 2024 Damai

Selasa, 3 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO | Detikkasus.com – Pilkada Bojonegoro 2024 menurut Anam ketua DPC Persatuan Jurnalis Indonesia (PJI) Bojonegoro merupakan bagian dari proses demokrasi yang memungkinkan terjadinya perbedaan sebuah pilihan politik, namun perbedaan tersebut jangan sampai menimbulkan perpecahaan dalam masyarakat.

“Dalam Pilkada Bojonegoro, setiap warga diberi hak untuk memilih sendiri calon pemimpin terbaik, dan antar warga satu dengan yang lain bisa terjadi perbedaan, namun perbedaan politik jangan sampai membuat perpecahan,” ungkapnya, Senin (2/9/2024).

Baca Juga:  Sat Narkoba Berikan Penyuluhan Kepada Klian Desa Pakraman di Gerokgak

Oleh karena itu ia berharap setiap Paslon beserta pendukungnya sudah semestinya siap untuk menerima hasil dari pelaksanaan Pilkada, jikapun terdapat permasalahan agar menggunakan instrumen hukum yang ada.

“Paslon dan pendukungnya harus siap kalah ataupun menang, jika ada permasalahan ataupun anggapan kecurangan dalam Pilkada, semestinya gunakan mekanisme hukum yang ada untuk pelaporan ataupun gugatan, jangan sampai menggunakan cara-cara yang anarkis,” ujarnya.

Baca Juga:  Bupati Bengkulu Selatan Dirwan Mahmud SH Dan Istrinya Hendarti Serta Keponakan Di Tangkap KPK.

Selain itu menurutnya, pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bojonegoro saat ini adalah kesempatan yang tepat bagi masyarakat Bojonegoro untuk memilih pemimpin lima tahun kedepan, sehingga kesempatan tersebut harus di gunakan sebaik mungkin, sehingga bisa berdampak positif bagi daerah dan masyarakat.

“Ini adalah momentum bagi rakyat Bojonegoro untuk memilih pemimpin yang dianggap bisa memberikan kesejahteraan dan kemajuan daerah, karena itu kesempatan ini jangan sampai disia-siakan,” terangnya.

Baca Juga:  LPKNI Siap membantu korban banjir Jabotabek 2020

Anam menyatakan, PJI Bojonegoro sangat mendukung Pilkada 2024 di Bojonegoro agar bisa terlaksana secara damai, kondusif dan tercapainya keinginan masyarakat hingga terpilih pemimpin terbaik.

“Tentu kami siap mendukung Pilkada Bojonegoro 2024, semoga terlaksana dengan aman kondusif dan rakyat mendapatkan pemimpin terbaik,” pungkasnya. (PJI)

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru