Bhabinkamtibmas Desa Busungbiu Melayat Kerumah Warga yang Sedang Berduka Cita

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Made Sariasa melayat kerumah almarhum Ketut Dongker, di Banjar Dinas Tengah Desa Busungbiu, Selasa siang (23/10/2018)

Baca Juga:  Antisipasi Penyalahgunaan BBM, Polres Bojonegoro Lakukan Patroli di SPBU

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan ungkapan duka cita yang mendalam atas cobaan yang dialami oleh warga.

Baca Juga:  Kapolres Sekadau dan Wakil Bupati Sampaikan Arahan dalam Jumat Curhat

“Semoga keluarga yang ditinggalkan tegar dan sabar serta mengiklaskan kepergian almarhum, mungkin ini sudah jalannya, mari kita sama-sama mendoakan yang terbaik buat almarhum semoga diampuni segaka dosanya,”ucap Sariasa.

Baca Juga:  Aksi Humanis Anggota Polres Sekadau antarkan Bayi Sesak Nafas ke RSUD

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *