Tatap Muka Bhabinkamtibmas Sanggalangit Imbau Aktifkan Kembali Siskamling

Selasa, 4 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Silaturahmi Kamtibmas Bhabinkamtibmas Sanggalangit Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aipda Putu Arsana,S.H. Seasw, 4/ 12 / 2018 pukul 09.30 wita, bertatap muka serta berdialog tentang situasi kamtibmas dengan tokoh masyarakat dan warga Sanggalangit Kecamatan Gerokgak Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa dan Pecalang Amankan Upacara Pitra Yadnya/Ngaben Warga Binaannya

Aipda Putu Arsana, S.H., menyampaikan himbauan dan pesan-pesan Kamtibmas dari Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, yang pada intinya Jajaran Kepolisian Sektor Gerokgak mengharapkan kepada tokoh masyarakat dan warga Sanggalangit untuk berperan aktif didalam meningkatkan giat Siskamling.

Baca Juga:  RSUD Umum Kabupaten Pringsewu Kedepannya Menjdi Rumah Sakit Tipe B

Disampaikan pula kepada tokoh masyarakat dan warga untuk menghimbau warga masyarakat agar meningkatkan toleransi antar umat beragama, jangan mudah percaya dengan berita hoax dan agar tidak mudah terprovokasi ”. Ungkap Aipda Putu Arsana, S.H.

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, dihubungi terpisah memberikan konfirmasi bahwa “Sebagai Bhabinkamtibmas yang salah satunya sebagainfungsi pembinaan selalu akfit di lapangan memberikan pelayanan kepada masyarakat untuk menyampaikan penyuluhan dan pembinaan dan selalu berkoordinasi dengan perangkat desa untuk jaga situasi yang aman dan kondusif “,jelas Kapolsek.

Baca Juga:  Babinsa Dari Ramil 12 Prambon Laksanakan Pelatihan Linmas.

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru