Wartawan Berharap: Polres Cirebon Tegas Dalam Menangani Kasus Tragedi Pengeroyokan Insan Wartawan (Pers)

Rabu, 30 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Investigasi Jawabarat, Detikkasus.com , Kabupaten Cirebon – Mungkin para pembaca sudah beberapa kali kita baca mengenai perihal kasus wartawan yang di keroyok oleh pihak mandor roni yang diduga mengerahkan masa baik dari pekerja atau pihak preman disaat pengerjaan Taman Makam pahlawan yang bertempat di Kelurahan Gegunung, Kec. Sumber, Kab. Cirebon yang dikerjakan oleh pihak Cv. Indovero.

Saat ditemui penyidik yang bernama saeful dan rekannya di ruangan Unit II Tipikor mengatakan akan menangani kasus ini sesuai jalur hukum yang berlaku, dan akan menindak tegas para pelaku walaupun tadinya kasus ini pindahan dari unit I Jatanras dan kami akan memeriksa ulang dalam penyidikan. Ungkapnya

Baca Juga:  Forkopimda Tuban Gowes Sambil Bagikan Ribuan Masker

Disatu sisi lain 18 // 05 // 2018 mukhidin selaku korban yang didampingi para saksi dan rekan dari berbagai media di wilayah 3 cirebon ataupun dari luar cirebon serta pengacaranya yang bernama Ibnu syekhu, SH mengatakan kepada tim investigasi Detikkasus.com saya sangat berharap akan kasus saya ini ditindak lanjuti dengan tegas dan baik oleh pihak polres cirebon tanpa pilih kasih,
Hukum harus ditegakan jangan ditumpulkan harus diproses sebagaimana mestinya, dan saya mewakili rekan rekan akan terus memantau sampai dimana kasus tentang pengeroyokan yang terjadi pada saya dan rekan. Kata Mukhidin Dengan Tegas.

Baca Juga:  Personil Opsnal Reskrim Lakukan Kring, Cegah Aksi Tindak Kejahatan

Di waktu yang bersamaan Sendika Lubis Selaku kepala investigasi jawabarat dari media Jejekkasus.com mewakili atas nama wartawan ( insan pers ) mengungkapkan kepada Tim Investigasi Detikkasus.com saya berharap kasus ini berlanjut dan ditindak tegas tanpa pandang bulu, dan yang diduga melakukan pengerahan masa yang bernama roni anak buah dari H. Rahmat harus dihukum agar mendapatkan efek jera biar tidak semena mena terhadap insan pers atau wartawan, wartawan tidak bisa dibeli karna ini harga mati harus di usut dan ditindak lanjuti. Tomi Renaldi

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Pegayaman Himbau Warga dalam Mendukung Terselenggaranya Pileg dan Pilpres Aman Damai

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru