Wakapolres Langsa Cek Kondisi Banjir Di Geudubang Aceh

Jumat, 4 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com – Waka polres langsa kompol Ichsan,SH meninjau kondisi banjir di desa geudubang aceh kecamatan langsa baro, kamis 04/11/2022.

Kapolres Langsa AKBP Agung Kanigoro Nusantoro,SH,SIK,MH melalui wakapolres kompol Ichsan,se mengecek kondisi rumah warga yang terdampak banjir.

Baca Juga:  Kip Aceh Utara, Laksanakan Sidang Perdana Kepada PPK Yang Melanggar Kode Etik.

Pada kesempatan itu, waka polres langsa mengatakan polres langsa telah menyiagakan personel untuk membantu warga terdampak banjir, terutama membantu warga yang ingin dievakuasi dari lokasi banjir. Selain itu, pihaknya akan terus berkoordinasi dengan Instansi Terkait guna penanganan banjir tersebut.

Baca Juga:  Banjir Disertai Pohon Tumbang Landa Kecamatan Ulim, Polisi Pijay Turun Ke lokasi

Dia juga mengimbau warga agar waspada dan berhati-hati dalam penggunaan alat listrik.

Baca Juga:  Polres Aceh Utara Gelar Apel Simulasi Pengamanan Mako

“Masyarakat yang menggunakan perlengkapan alat listrik agar hati-hati, untuk mengantisipasi terjadinya hubungan arus pendek,”imbau kompol Ichsan.

(Bung Purba/Bobon Humas Polres Langsa)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru