Polda Sulut melaksanakan Press Release pengungkapan kasus Perampokan ATM Bank BRI Syariah Tebing Tinggi.

Senin, 4 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mabes Polri – Polda Sulut, detikkasus.com – Senin, 04 September 2017 sekitar pukul 15.30 Wib, Dir Reskrimum Polda Sumut Kombes Pol. Drs. Nur Fallah, SH didampingi Wadir Reskrimum Polda Sumut AKBP Dr. Maruli Siahaan, SH, MH serta Kasubbid Penmas Polda Sumut AKBP MP Nainggolan melaksanakan Press Release pengungkapan kasus Perampokan ATM Bank BRI Syariah Tebing Tinggi bertempat di ruang Dit Reskrimum Subdit III Polda Sumut.

Perampokan tersebut terjadi pada hari Senin, 12 Juni 2017 sekitar pukul 03.00 Wib dikantor Bank BRI Syariah Jl. Jend. Sudirman Kota Tebing Tinggi. Setelah dilakukan penyelidikan, didapat info bahwa salah satu pelaku berada di Kota Pematangsiantar. Dibawah pimpinan Kasubdit III Dit Reskrimum Polda Sumut AKBP Faisal F. Napitupulu, SIK, MH, tim berangkat menuju Kota Pematang Siantar dan berhasil menangkap salah satu tersangka Tunggul Sihombing.

Baca Juga:  Tiada Hari Dekat dengan Warganya Bhabinkamtibmas Bungkulan

Dari keterangan tersangka didapat informasi bahwa ada 7 orang pelaku lainnya yang berada di Kota Batam, Kota Majene (Sulawesi Barat) dan Lubuk Linggau (Sumatera Selatan). Selanjutnya Kasubdit III membagi tim untuk mengejar para pelaku. Pada tanggal 24 dan 25 Agustus 2017, para pelaku berhasil dibekuk oleh tim di lokasi yang berbeda.

Baca Juga:  Penetapan Hasil MusDes Menyusul....??

Adapun barang bukti yang disita berupa:
– 1 (satu) buah masker penutup mulut dan hidung warna abu-abu.
– 1 (satu) buah gembok warna putih (krome) merk Super Rush dalam kondisi patah (sudah rusak).
– 1 (satu) buah brankas ATM warna putih merk Wincor Nixdorf dengan casette uang dan casette reject warna hitam serta pintu brankas merk Wincor Nixdorf warna putih yang sudah rusak.
– 1 (satu) buah CPU dan layar ATM warna putih merk Wincor Nixdorf yang sudah rusak.
– 1 (satu) unit mobil Toyota Innova warna silver.
– 1 (satu) buah linggis.
– 1 (satu) buah pahat.
– 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Mio warna putih Lis Merah tahun 2015.
– 10 (sepuluh) gelundung alat untuk tambang emas (hasil kejahatan).
– 1 (satu) unit mesin Dong Feng 16 PK warna merah (hasil kejahatan).
– 3 (tiga) unit mesin Serumi (hasil kejahatan.
– 1 (satu) unit dinamo 10 KW merk Kaljeli (hasil kejahatan), 1 (satu) unit Grenda. (Priya).

Baca Juga:  Layani Masyarakat dan Pelajar Dengan Pengaturan Pagi

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB