Menyampaikan Pesan Kamtibmas Bhabinkamtibmas Rajin Sambangi Warga

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Selalu hadir ditengah masyarakat hari Minggu, 26 Agustus 2018, pukul 13.00 wita, Bhabinkamtibmas Patas Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Sentana melaksanakan kegiatan rutin sambang desa door to door di desa binaannya bertemu langsung dengan masyarakat.

Baca Juga:  Kadis pendidikan buka seminar ( youth power ) WIMNUS

Kegiatan sambang desa yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi, juga sebagai upaya Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan masyarakat sehingga dapat mengetahui keluhan apa yang di rasakan masyarakat serta mencari informasi yang berkembang di masyarakat.

Kali ini Aiptu Putu Sentana dalam kunjungannya ke desa binaan bertemu warga untuk memberikan pesan kamtibmas untuk berhati – hati dalam melakukan Pekerjaan apapun jangan sampai terluka, atau mencelakai orang lain, bila merasa lelah agar segera beristirahat.

Baca Juga:  Bakti Sosial Bersama Ibu -Ibu Darma Wanita Rutan Menggala di Ponpes Hidayatullah Menggala Tulang Bawang-Lampung

Dengan seringnya bhabinkamtibmas di desa binaan akan tercipta situasi yang kundusif di masing-masing desa binaan. Kegiatan ini akan terus dilaksanakan secara berkesinambungan dengan menyasar warga masyarakat lainnya.

Baca Juga:  Sambangi Warga Menyampaikan Pesan Kamtibmas dan Himbauan

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, menyampaikan Konfirmasi bahwa “Kehadiran Bhabinkamtibmas di desa binaan untuk memberikan pesan Kamtibmas dan Himbauan terkait kecelakaan kerja, sehingga masyarakat dalam mengerjakan sesuatu dapat berhati “, demikian penjelasan Kapolsek.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *