Kadus Khusaini dan Warga Berharap Pemkab Tanjab Barat dan DPRD Peduli Tiang Listrik Bambu

Senin, 26 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Sangat miris sekali keadaan dan kondisi yang dialami masyarakat RT 04 Parit Antara, Desa Bramitam Raya, Kecamatan Brammitam, Kabupaten Tanjung Jabung (Tanjab) Barat, Provinsi Jambi.

Dari zaman ke zaman, belum juga ada perhatian dari pemerintah daerah untuk memperhatikan kondisi tiang listrik menggunakan bambu yang sekian kali keadaannya selalu saja tetap tidak ada berubah sama sekali, aneh tapi nyata, inilah pada kenyataannya yang dirasakan masyarakat setempat, hingga kini masih saja belum tersentuh sama sekali untuk memperhatikan kondisi yang ada di Desa Bramitam Raya.

Baca Juga:  Pengerjaan CV Tanjung Swarna Bumi Berjalan Lancar

Pantauan awak media, bersama masyarakat dan Kepala Dusun (Kadus) RT 04 Parit Antara Khusaini, saat di lokasi, terlihat jelas dimana tiang yang terlihat dari kejauhan tinggi menjulang, bukannya tiang yang kokoh dan kuat, melainkan sebatang bambu.

Baca Juga:  Dukung Ekonomi Kreatif Ubah Sampah Jadi Cuan, Ini yang Dilakukan PLN Kalbar

Tentu saja hal ini sangat tidak masuk akal pikiran yang sehat, apa kekuatan dari bambu, ketika angin kencang tentunya bisa mengkhawatirkan sekali, bagi keselamatan warga yang berada di lokasi tiang listrik bambu.

Kadus Khusaini mengatakan, bahwa dirinya beserta masyarakat setempat, berharap ada perhatian, wujud nyata kepada pemerintah daerah mau pun kepada para Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Baca Juga:  Terkait Penyaluran Uang Kompensasi dari PT DAS ke Petani, Ketua Komisi lll DPRD Tanjabbarat bakal Lakukan Herring

“Membuka hati dan pikiran mereka untuk memperhatikan keluhan yang kita semua rasakan, sejak dari dulu hingga kini belum ada juga tergantikan tiang yang ada ini,” kata Khusaini, Senin (26/9/2022) di Tanjab Barat.

“Saya berharap kepada pemerintah daerah, dapat segera memperbaiki kondisi tiang listrik bambu menjadi tiang besi, demi keselamatan kami semua yang ada di lingkungan ini,” imbuh Khusaini.

(BEN)

Berita Terkait

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial
Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat
RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda
Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 
TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:29 WIB

Grand Opening KOPI Ja~di Manjakan Konsumen Dengan Promo Spesial

Kamis, 21 November 2024 - 18:57 WIB

Adi Erlansyah Timbun Jalan Rusak di Pekon Buluk Sari, Bukti Kepedulian untuk Masyarakat

Selasa, 19 November 2024 - 13:32 WIB

RSUD Daud Arif Kualatungkal, Minim Sarana.Prasarana Warga :Saran pihak RSUD Tambah Kursi Roda

Senin, 18 November 2024 - 07:48 WIB

Ribuan Pendukung Adilah Nomor Urut 2 Meriahkan Acara Ambyaran Bersama Total Musik 

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB