Diduga Lahan Persawahan Terulang Masuk Air Laut

Minggu, 10 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com l Kaur Bengkulu

Kepala Desa Sukabanjar Kecamatan Tetap Kabupaten Kaur tertarik dengan investor yang berniaga di daerah ini dengan catatan saling menguntungkan,artinya desa mendapat “Pendapatan” dan masyarakat dapat lowongan pekerjaan

Sebaliknya saya akan menolak dengan tegas kedatangan investor ke desa Sukabanjar bilamana masyarakat saya merasa di rugikan,seperti contohnya,lahan sawah masyarakat masuk air laut

Baca Juga:  Pendapatan Bocor, Tambang Ilegal Menjamur

Seingat saya sebelum ada investor tambak udang lahan sawah masyarakat di desa sukabanjar aman-aman saja dan tidak ada kegaduhan karena air laut masuk sawah,dikatakan kades,lahan sawah masyarakat yang masuk air laut diduga milik Zailan dan Bustami

Baca Juga:  Lima Belas Desa Mendapat Penilaian Terbaik dan Tanda Penghargaan dari Pemda Kaur

Kepada aparat penegak hukum saya pribadi dan atas nama pemerintah desa sukabanjar berharap kiranya dapat melidik terkait usaha tambak udang di desa Sukarami perbatasan desa Sukabanjar apakah mereka sudah dapat menunjukan perizinan seperti hal nya “izin lingkungan” demikian kata Nurlian kepada awak media Minggu 10/11/2019 pukul 19.54 WIB

Baca Juga:  TB Dana Belum Terpakai Harus Masuk Silpa, Tidak Terjadi di Desa Ini?

Senada di sampaikan Sulaiman dan Edi kami berharap pemilik tambak udang taat pada aturan memperhatikan lingkungan di sekitar nya,selama ini masyarakat merasakan kesulitan mencari ikan karang akibat cairan limbah yang sengaja dibuang kelaut

(Rza)

Berita Terkait

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.
Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif
Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan
Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024
Diduga Marak Tambang Ilegal, Di Tanah Karo Kecamatan Merek, Tepatnya Di Desa Negara Dan Desa Mulia Rakyat.
Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja
Dinas Tenaga Kerja Mengadakan Kegiatan Pelatihan, Satu Renja Silpa
Kodim 0813 Bojonegoro Gelar Cangkruk Bareng Awak Media

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 18:11 WIB

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.

Selasa, 26 November 2024 - 18:09 WIB

Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif

Selasa, 26 November 2024 - 18:09 WIB

Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan

Selasa, 26 November 2024 - 18:08 WIB

Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 18:06 WIB

Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB