Operasi Patuh Seulawah 2024 Di Banda Aceh Hari Ini, Ini Kegiatannya

Minggu, 28 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Pelaksanaan operasi patuh seulawah 2024 hari ini, Sabtu tanggal 27 Juli 2024 di banda aceh, sejumlah kegiatan digelar personel gabungan polda aceh, mulai dari apel pagi, peneguran dan razia atau penegakan hukum hingga kegiatan sosialisasi.

Dir-lantas polda aceh Kombes Pol. M. Iqbal Alqudusy, S. H , S. I. K, dalam keterangannya sabtu 27/7/2024, menjelaskan kegiatan operasi patuh seulawah 2024 yang digelar di banda aceh hari ini, diawali oleh pelaksanaan apel gabungan pada pagi hari di Mako dit-lantas polda aceh lamteumen, Banda Aceh, dan apel tersebut dipimpin kabag-bin-ops dit-lantas Polda Aceh AKBP Irwan Kurniadi, S. I. K.

Baca Juga:  Babinsa Pontang dan Andongsari Koramil 0824/24 Ambulu Kerjabakti Bersama Masyarakat Persiapkan Rencana Pembangunan Jembatan

Kemudian selanjutnya dilakukan kegiatan peneguran, penegakan hukum atau razia di sejumlah ruas jalan dalam kota banda Aceh, sambung dir-lantas.

Baca Juga:  Buah Kelapa Sawit Kerap di-Garong" Asisten Malah Tertutup Informasi Ada Apa Ya,,,.?

Lebih lanjut lagi, kata dir-lantas polda aceh, yaitu menggelar sosialisasi di SMP negeri 3 banda aceh.

Kegiatan sosialisasi tersebut digelar sat-gas preemtif yang dipimpin ka.sat-gas preemtif atau kasub-dit kam-sel D/dit-lantas polda aceh AKBP M. Nuzir, S. Sos., M. Si, lanjut dir-lantas polda aceh.

Kegiatan sosialisasi di SMP negeri 3 banda aceh, bertindak selaku pemateri adalah Kompol Iwan Haji, S. Pd.I., M. Si, dan memberikan materi tentang amanah dari undang-undang nomor 22 tahun 2009 tentang lalu-lintas dan angkutan jalan, tutur dir-lantas lagi.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Sumberklampok Pengaturan Arus Lalu Lintas Siang Hari

“Dari semua kegiatan yang digelar dalam operasi patuh seulawah 2024, pada hari ini. Tujuan untuk mewujudkan kam-seltib-car-lantas, meminimalisir angka pelanggaran dan laka lantas”, sebut dir-lantas polda aceh mengakhiri keterangannya.

(Jihandak Belang/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru