Ciptakan Kondusifitas Kamtibmas, TNI-Polri Patroli Bersama, Jelang Pemilu 2024

Sabtu, 24 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Barat |Detikkasus.com -Semakin solidnya hubungan Polri dan TNI, tentunya akan membuat mereka yang berniat untuk melakukan kejahatan, akan gentar dan ciut untuk melanjutkan keinginannya.

Bhabinkamtibmas polsek johan pahlawan polres aceh barat polda aceh, Aipda Iswandi Abdinur bersama babinsa koramil/07 serda Eko Saputra. Melaksanakan kegiatan patroli bertempat di warung kupi, Ayah Bit Tam. Gampong suak raya kecamatan johan pahlawan kabupaten aceh barat, jum’at 09/02/2024 sekitar pukul.09.30.wib sampai dengan selesai.

Baca Juga:  Wagub Ria Norsan Hadiri Perayaan Kan Sin Thai Ti Di Kuala Mempawah

Kapolres aceh barat, AKBP Andi Kirana S.I.K., M.H. melalui kasie humas. AKP Mawardi. Mengatakan, patroli bersama ini rutin di lakukan oleh bhabinkamtibmas bersama babinsa koramil – 07. Giat ini dilakukan guna menjaga stabilitas kamtibmas, di wilayah hukum kecamatan johan pahlawan.

Kegiatan patroli ini, untuk mewujudkan situasi kamtibmas yang kandusif serta memberikan rasa aman kepada masyarakat. Jelang pemilu damai 2024″, pungkas kapolres.

Baca Juga:  Menjaga Alam Untuk Masa Depan, Polres Aceh Timur, Ikuti Penanaman Sepuluh Juta Pohon.

Selain itu, “dengan adanya kegiatan patroli dialogis ini. Mampu meningkatkan hubungan yang harmonis antara TNI – Polri, dengan masyarakat.

“Patroli bersama ini juga, sebagai bentuk soliditas dan sinergitas antara Polri dan TNI dalam upaya menjaga stabilitas kamtibmas. Serta menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat di kecamatan johan pahlawan jelang pemilu damai 2024”, terang kapolres

Baca Juga:  Lakukan Bantahan, Terhadap Media Online Langsa, Atas Tudingan Pj Geuchik Pondok Kemuning Raub 10 Juta Untuk Penguruaan AJB.

Sementara itu, “Abdullah geuchik desa suak raya. Sangat mengapresiasi kegiatan bhabinkamtibmas polsek johan pahlawan dan babinsa yang telah melaksanakan patroli ke desanya, sehingga masyarakat merasa aman dan dapat melakukan aktivitas sehari-harinya dengan lancar”. Ucap, geuchik suak raya.

(Wahdi Husri Kordinator Wilayah Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru