Pj Samuel Pimpin Rapat Pembentukan Panitia Pelaksana Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXII Tingkat Prov.Kalbar Tahun 2024 di Kab. Landak

Rabu, 7 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Landak I Detikkasus.com -* Pj. Bupati Landak Samuel, SE, M.Si memimpin Rapat Tentang Pembentukan Panitia Pelaksana Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXII Tingkat Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024 di Kabupaten Landak. Bertempat di Aula Besar Kantor Bupati Landak Kalimantan Barat, pada hari Selasa, 6 Juni 2023, Pukul 09:00 WIB-selesai.

Baca Juga:  Bupati Tanjab dan Ketua Dekranasda Kunjungi Stand Pameran

Dihadiri oleh Ketua LPTQ Kab. Landak, Perwakilan Kapolres Landak, SAB. Bidang Kemasyarakatan dan SDM, Asisten Pemerintahan dan Kesra Sekda Landak, Para Kepala OPD atau yg mewakili dan Undangan Lainnya.

Dalam kesempatan tersebut Pj. Bupati Landak Samuel mengungkapkan bahwa kegiatan rapat ini dilaksanakan dalam rangka persiapan MTQ XXXII Tingkat Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2024 yang akan diselenggarakan di Kabupaten Landak.

Baca Juga:  SMSI Tanjab Barat Resmi Dikukuhkan, Bupati Berpesan SMSI Menjadi Mitra Strategis Pemda

“Pada rapat perdana hari ini untuk menyusun kepanitiaan untuk MTQ ke XXXII Tahun 2024 mendatang. Ini kita persiapkan dari awal supaya sejauh mungkin bisa menyiapkan segala sesuatunya yang diperlukan hingga pada hari pelaksanaan kegiatan. Untuk kegiatan MTQ XXXII Tahun 2024 ini sendiri nantinya diperkirakan pada bulan Juli 2024 setelah pemilu legislatif serta sebelum pemilu kepala daerah tahun 2024,” tutur Samuel.

Baca Juga:  Mewakili Bupati, Wabup Tanjab Barat Menghadiri Business Matching Tahap IV di Bali Nusa Dua Convention Center

(Hadysa Prana)

Sumber : Diskominfo Landak

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru