Bupati Tanjabbar Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2023 Secara Virtual

Senin, 20 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag, mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2023 yang dipimpin oleh Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, Senin, (20/02/23).

Tito Karnavian, menyampaikan kembali bahwa hasil survei BPS pada Bulan Januari turun di angka 5,28 % yang mana menirutnya angka tersebut mengalami penurunan yang sangat signifikan.

Baca Juga:  Jabatan adalah Amanah Fadillah, Sulap Desa Kelagian Maju dan Berkembang

“Presiden menyampaikan apresiasi yang sangat tinggi dan ini terjadi karena adanya kerjasama Pusat dan daerah,” ujarnya.

 

Lebih lanjut, Mendagri mengatakan rapat TPID ini dilakukan rutin tiap minggu, dan Presiden juga akan mengecek secara langsung ke lapangan harga barang pokok di beberapa pasar tiap Provinsi.

“Yang menjadi atensi utama adalah beras dan minyak goreng, tetapi relatif masih terkendali sehingga beliau memberikan apresiasi kepada Kepala Daerah terhadap kerja keras terutama kepada TPID yang konsisten melaksanakan monotoring tiap minggu,” sambung Tito.

Baca Juga:  Pj Samuel Pimpin Rapat Pembentukan Panitia Pelaksana Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) XXXII Tingkat Prov.Kalbar Tahun 2024 di Kab. Landak

Usai mengikuti rapat, Bupati Tanjabbar, menghimbau kepada OPD terkait untuk terus melakukan evaluasi harga bahan-bahan pokok menjelang Bulan Ramadhan.

“Kita akan melihat seberapa jauh persiapan kita menjelang bulan Ramadhan terutama terkait yang menjadi atensi utama yang dikatakan oleh Presiden yaitu beras dan minyak goreng, begitu juga dengan cabe yang kita tanam kemarin,” tuturBupati.

Baca Juga:  Bupati Bojonegoro Sosialisasi Program Pembangunan dan Pemberdayaan SDM

Kegiatan yang diikuti secara virtual dari Rumah Jabatan Bupati ini, turut dihadiri oleh Asisten II, Polres Tanjab Barat/mewakili, Dandim 0419/Tanjab/mewakili, Kasi Datun Kejari Tanjab Barat, Kepala OPD terkait serta Instansi Vertikal terkait dan undangan lainnya.

(Ben)

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru