Peduli Kelestarian Alam, Polres Pringsewu Tanam Ratusan Pohon

Sabtu, 21 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PRINGSEWU| Detikkasus.com – Polres Pringsewu Polda Lampung melakukan penanaman ratusan pohon di areal perkantoran Polres Pringsewu pada Sabtu (21/1/23). Kegiatan itu Sebagai wujud kepedulian Polri terhadap lingkungan.

Wakapolres Pringsewu Kompol Doni Dunggio mengatakan, penanaman seratus pohon Ini wujud komitmen Polres Pringsewu dalam melestarikan lingkungan melalui penghijauan. Sebab kata dia, sebagian tanah Polres Pringsewu seluas 5 hektar tersebut sepenuhnya belum berdiri bangunan

Baca Juga:  Babak Penyisihan Grup Turnamen Futsal se- Kabupaten Kubu Raya, Semakin Seru

“Sehingga masih bisa dimanfaatkan untuk hal yang positif dan bermanfaat,” kata orang nomor dua di tubuh Polres Pringsewu tersebut pada Sabtu (21/1/23) siang

Baca Juga:  Kegiatan Sosial Dilakukan Satlantas Polres Pringsewu Jelang HUT Lalulintas Bhayangkara Ke-67

Ratusan pohon yang ditanam itu, kata Wakapolres, merupakan tanaman yang yang dapat memberikan manfaat bagi masyarakat, mulai dari manfaat ekologi, ekonomi hingga sosial.

“Diantaranya pohon durian, mangga, nangka, dan beberapa pohon jenis buah dan tanaman keras lainnya,” Jelasnya.

Wakapolres berharap, melalui penanaman pohon ini, dapat bermanfaat bagi kelestarian alam, mencegah terjadinya bencana alam dan juga secara ekonomis dapat dirasakan personel dan masyarakat sekitar.

Baca Juga:  Dugaan Kadis Kominfo Tamiang, Terkesan Plin-Plan saat Dibawa untuk Klarifikasi Terkait Tudingan Oknum Wartawati tentang Anggaran Dana Pajak Tower Telkomsel 101 

“Kegiatan positif seperti ini diharapkan juga bisa menjadi contoh bagi semua pihak untuk peduli terhadap lingkungan,” tandasnya (Iyan)

Berita Terkait

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar
Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu
Pembukaan Peparnas 2024, Pj Gubernur Fatoni Optimis Sumut Mampu Lampaui Target
BRI Pringsewu Gelar Panen Hadiah Simpedes 2024
Persiapan Maulid Akbar Terbesar se-Kabupaten Indramayu di Pesisir Balongan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Rabu, 13 November 2024 - 18:19 WIB

Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 18:30 WIB

Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:28 WIB

37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB