Di Ponorogo, Irwasda Polda Jatim Beri Instruksi Khusus Perihal Cuaca Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 28 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO I detikkasus.com – Saat memantau Pos Pelayanan (Posyan) Nataru di Kabupaten Ponorogo, Rabu (28/12), Irwasda Polda Jatim Kombes Pol Mohamad Aris memantau via zoom meeting kondisi pospam dan pos pantau yang ada di Ponorogo.

Terdapat 3 pospam dan pos pantau di perbatasan yang didirikan oleh Polres Ponorogo jajaran Polda Jatim ini.

Dalam pantauan via zoom itu, untuk sementara tidak ada laporan menonjol terkait situasi dan kondisi pada libur Nataru kali ini.”Semua dilaporkan aman dan terkendali. Tadi kami sudah memantau  dari udara dan darat, sudah tergelar pengamanan pospam dan posyan. Koordinasi kapores, dandim dan bupati seluruh instansi luar biasa,” ujar Kombes Pol Aris, Rabu (28/12/2022).

Baca Juga:  Kejati Aceh Diminta Periksa Perusahaan Pekerja Gedung BAPPEDA Aceh Utara Belum Selesai Dikerjakan

Kombes Aris juga mengatakan, untuk instruksi khusus adalah perihal cuaca. Seperti yang diketahui sekarang cuaca tidak menentu, terkadang tiba-tiba datang hujan tinggi.

Baca Juga:  Diduga Kepsek SMKN 4 Langsa Penerima Manfaat Berubah Fungsi Menjadi Penerima Safaat

“Ya harapannya forkopimda siap jika terjadi bencana sewaktu-waktu. Ada longsor maupun banjir di Ponorogo,” jelas Kombes Pol Aris disela kunjungannya ke Bumi Reog ini.

Menurutnya, di Ponorogo tidak ada potensi longsor. Hanya saja di Jalan Pacitan-Ponorogo yang perlu waspadai.“Masyarakat yang mengerti bisa langsung lapor. Moga masyarakat Ponorogo bisa rayakan nataru lancar. Baik dari gangguan kriminal maupun bencana alam,”pinta Kombes Aris.

Baca Juga:  Aparat Lakukan Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dibalai Desa Gedangan, Ngrayun

Hasil Evaluasi dari pantauannya kali ini kata Kombes Aris,  aman terkendali.”Di Ponorogo tidak ada kecelakaan yang menonjol. Hingga selesai, semoga tidak ada kejadian yang menonjol,”pungkas Irwasda Polda Jatim.

  • Reporter: M. Anang Sastro.
  • www.detikkasustv.com

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru