Manajemen RSUD Doloksanggul Berikan Reward kepada Pegawai untuk Tingkatkan Pelayanan

Kamis, 8 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas l Detikkasus.com – Demi meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, pihak manajemen Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Doloksangggul memberikan reward and punishment kepada pegawainya dalam melaksanakan tugas pelayanannya.

Dalam pemberian layanan prima kepada masyarakat, RSUD Doloksanggul mengapresiasi Ruangan UGD dan Ruang Rawatan Kelas 1 dan 2 dengan memberikan reward berupa Piagam Penghargaan yang diberikan langsung oleh Direktur RSUD Doloksanggul.

Baca Juga:  DPRD Humbahas Menerima dan Menyetujui Laporan Pertanggungjawaban APBD TA 2021

Heppy juga mengharapkan, agar ruangan-ruangan lain semakin mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat khususnya pasien demi peningkatan mutu RSUD Doloksanggul, sehingga masyarakat atau pasien nyaman berobat.

“Dalam peningkatan kinerja dan disiplin seluruh pegawai RSUD Doloksanggul rutin dilaksanakan Pada apel pagi. Seluruh pegawai RSUD tetap disiplin dalam mengikuti apel pagi dimana apel pagi sebagai salah satu wadah penyampaian informasi kepada seluruh pegawai RSUD Doloksanggul. Kedisiplinan pegawai dalam mengikuti apel pagi menjadi salah satu perhatian khusus kita,” ucap Heppy.

Baca Juga:  Pilkades Perk Sennah, Sagino Peroleh Suara Sangat Unggul

Pada kesempatan itu, manajemen RSUD Doloksangggul memberikan reward kepada ruangan yang disiplin mengikuti apel pagi, yakni Ruang Gizi, BPJS, Radiologi, Rawat Jalan, Apotik, Admisi, Kebidanan, Perinatologi, UTDRS, Neonaty.

Baca Juga:  M Oknum TNI Kemudian D Manejer TH Belum Bersedia Menjelaskan

Sebagai bentuk reward, diberikan Piagam Penghargaan dari manajemen RSUD Doloksanggul yang diwakili oleh dr. Henry Romulo Manalu selaku Kepala Tata Usaha.(Evendy)

Berita Terkait

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah
Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024
37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar
Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu
Pembukaan Peparnas 2024, Pj Gubernur Fatoni Optimis Sumut Mampu Lampaui Target
BRI Pringsewu Gelar Panen Hadiah Simpedes 2024
Persiapan Maulid Akbar Terbesar se-Kabupaten Indramayu di Pesisir Balongan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 11:05 WIB

TP4D Kabupaten Pringsewu Intensifkan Pengawasan PBB-P2 demi Optimalkan Penerimaan Pajak Daerah

Rabu, 13 November 2024 - 18:19 WIB

Pemdes Rambatan Wetan telah Resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 18:30 WIB

Bawaslu Lampung Selatan Sosialisasikan Aplikasi SIWASLIH untuk Pengawasan Pemilu 2024

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:28 WIB

37 Korban Perdagangan Orang, Satu Mantan Anggota DPRD Indramayu.Terjebak di Myanmar

Kamis, 10 Oktober 2024 - 18:17 WIB

Bawaslu Pesawaran Tetapkan Kasus Camat Negeri Katon Pidana Pemilu

Berita Terbaru