Kabid Kebersihan Dinas Lindup Humbahas, Bantah Gaji PHL Tak Dibayarkan.

Selasa, 29 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas | Detikkasus.com, -Menanggapi adanya dugaan tidak dibayarnya upah Pekerja Harian Lepas (PHL) pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) tahun anggaran 2020-2021, Kepala Bidang Kebersihan Ricardo Lumban Toruan selaku Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) kepada media ini menjelaskan kalau hal itu tidak benar.

“Dinas Lingkungan Hidup dalam menangani proses penggajian ( PHL) tidak pernah mengabaikan hak PHL sesuai prosedur. Ricardo juga mengatakan, setelah pihaknya mengeluarkan Penerbitan surat perintah pencairan dana (SP2D) maka gaji mereka sudah langsung di transferkan ke rekening masing-masing pekerja. Jadi tidak benar gaji mereka tak terbayarkan” ujarnya Selasa 18/01-2022 di ruang kerjanya.

Baca Juga:  Memasuki Bulan Puasa, Pemkab Trenggalek Berupaya Memastikan Ketersediaan Pasokan Bahan Pokok Maupun Stabilitas Harga Kebutuhan Di Pasaran

Menurut Ricardo, saat ini pekerja harian lepas di Humbang Hasundutan berjumlah 85 orang dan semuanya memiliki BPJS Ketenagakerjaan. Keseluruhannya tersebar di 10 kecamatan, termasuk dipusat kota Doloksanggul ada 5 tim dan ada 18 sapu jalan yang tersebar di titik strategis kota.

Baca Juga:  Danrem 081/DSJ Kolonel Deni Jangkau Masyarakat Terpencil di Trenggalek

” Gaji PHL sesuai prosedur sifatnya dibayarkan menurut volume kerja masing masing, kalau PHL tidak masuk atau berhalangan maka bisa digantikan oleh orang lain yang dia hunjuk sendiri mengganti pekerjaanya hari ini, dan esoknya bisa bekerja atau ketika tidak ingin bekerja lagi bisa juga langsung off (tidak bekerja) lagi kapan saja” tambahnya.

Ditanya soal program yang saat ini di galakkan, Ricardo mengaku sesuai dengan arahan Bupati agar selalu benar-benar terwujud kota besih di Humbang Hasundutan, untuk saat ini pihaknya sudah mencapai target pembersihan sampah setiap harinya.

Baca Juga:  Dikmas Dit-Lantas Polda Aceh, Himbau Pengguna Jalan Raya

“Dengan pengoptimalan pekerja kebersihan kita setiap hari dan inilah pundasi awal sekali pun itu langkah sulit, tetapi tidak menutup kemungkinan kita bisa wujudkan Humbang Hasundutan mencapai kota Adipura” ujarnya mengakhiri. (Evendy.M)

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga
Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 22:26 WIB

Peringati Hari Pahlawan Pemkab Tanjabbar laksanakan Ziarah dan Tabur Bunga

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB