Prajurit Puslatpurmar 8 Teluk Ratai Laksanakan Samapta Tahun 2021

Selasa, 19 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com|Lampung – Dispen Kormar (Lampung) Selain melaksanakan kewajiban seorang prajurit yaitu berlatih dan bertempur, dalam rangka menjaga dan meningkatkan imun tubuh di masa pandemi covid 19, seluruh prajurit Puslatpurmar 8 Teluk Ratai melaksanakan samapta di lapangan depan Mako Puslatpurmar 8 Teluk Ratai, Pesawaran, Selasa (19/01/2021)

Komandan Puslatpurmar 8 Teluk Ratai, Mayor Marinir Yudha Timor Saputra memimpin langsung kegiatan pelaksanaan samapta ini. Sebelumya seluruh peserta sudah melaksanakan tes kesehatan dari tim kesehatan Puslatpurmar 8 sendiri.

Baca Juga:  Unit Reskrim Melakukan patroli di Pertokoan Untuk Cegah Aksi Kejahatan.

Adapun tahapan – tahapan yang harus dilalui para peserta samapta, dimulai lari keliling lapangan selama 12 menit dengan jarak minimal 1200 meter, push up, sit up, pull up, dan shuttle run.

Baca Juga:  Diduga Proyek Gudang Benih Pertanian Pemkab Pringsewu tidak sesuai Spesifikasi atau asal jadi.

Pada kesempatan itu juga Mayor Yudha Timor Saputra menyampaikan, kegiatan samapta ini untuk melihat kesiapan fisik para prajurit dalam melaksanakan tugas – tugas kedepan, sekaligus menjaga imun tubuh dalam menghadapi penyebaran covid 19 yang semakin hari semakin bertambah.

Baca Juga:  Dinas Kesehatan Bandar Lampung Dan Hari Kebangkitan Nasiona Berbagi 2005 Telur Dan Masker

“Meskipun vaksin sudah ada, kunci utama dalam memberikan perlindungan tubuh adalah mencegah dan menjaga serta mengoptimalkan daya tahan tubuh dengan berolahraga, ” tandasnya.

Dalam kegiatan ini, Danpuslatpur juga didampingi oleh Perwira Staf Administrasinya (Pasimin) Lettu Mar Gunarta, dan seluruh kegiatan terlaksana tanpa mengabaikan protokol kesehatan Covid 19.

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB