Hari Keenam Ops Keselamatan Satlantas Tegur Pengendara Motor

Sabtu, 4 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

detik-kasus.com | Bojonegoro Sabtu (04/5/2019) Dalam rangkaian Operasi Keselamatan Semeru 2019 Satlantas Polres Bojonegoro tidak hanya memenuhi kualifikasi sosialisasi semata, seperti contoh kegiatan lain yang dilaksanakan pada pukul 13.00 WIB di Pertigaan Jambean Bojonegoro.

Kasat Lantas Polres Bojonegoro AKP Aristianto BS., SIK., SH., MH kepada media ini menuturkan pada siang sebelumnya digelar razia secara simpatik di lokasi tersebut oleh para satgas satgas preemtif.

Baca Juga:  Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Kubutambahan Melaksanakan Turba Pagi

“Pemeriksaan ini menindaklanjuti melalui teguranih kepada pengendara yang belum klik helm”, ucap Kasat Lantas.

Masih untuk median ini Kasat Lantas menambahkan penindakan teguran simpatik ini meminta pengguna jalan untuk tidak lalai dan memeriksa kembali kesiapan mengemudi sebelum bepergian kemanapun. “Mau jauh atau dekat cek kembali tali helm sudah terpasang dengan benar atau klik, jangan lupa nyalakan lampu pada siang hari”, tambah AKP Aris.

Baca Juga:  Melalui Sambang Desa Bhabinkamtibmas Desa Tambalang Sampaikan Pesan Kamtibmas

Selain memberikan teguran kepada para pengguna jalan juga menyediakan brosur himbauan keselamatan yang berisikan prioritas yang menyebabkan kecelakaan.

Baca Juga:  Tekan Kriminalitas Dengan Kring Serse

“Harapannya kecelakaan akam terus menurun belakangan dalam pelaksaan mudik lebaran 2019”, pungkas Kasat Lantas. (Nya)

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB