Koramil 0824/15 Bangsalsari Karya Bakti TNI Bersihkan Aliran Sungai Bangsalsari

Kamis, 3 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember.               Pada Kamis 03/01/2018 Koramil 0824/15 Bangsalsari melaksanakan pembersihan aliran sungai dan sekitarnya yang berpotensi mengganggu aliran dan mengakibatkan banjir yang berlokasi di Dusun Krajan Desa Bangsalsari Kecamatan Bangsalsari Kab jember  dengan Karya Bakti TNI bersama masyarakat.

Personel yang terlibat pada karya Bakti TNI tersebut diantaranya Personel Koramil 0824/15 Bangsalsari kekuatan 12 orang dipimpin langsung oleh Danramil Kapten Arm Hendra Faizar bersama masyarakat setempat  sebanyak 35 orang.

Baca Juga:  Syahrizal, SH. Terpilih Sebagai Ketua Panwaslih Di Aceh Utara Periode Pada Tahun 2023-2028.

Sasaran pembersihan adalah rumpun  bambu yang ada di tepi aliran air yang apabila turun hujan dan debit  air meningkat  biasanya roboh dan menghambat aliran air dan mengakibatkan banjir.

Menurut Kapten Arm Hendra Faizar kegiatan tersebut merupakan upaya mitigasi lanjutan dalam mengantisipasi perubahan musim yang kadang-kadang ekstrim dengan curah hujan yang relatif tinggi sepanjang waktu sehingga debit air sungai mendadak tinggi dan sering berpotensi meluap dipekarangan warga.

Baca Juga:  Polri Bangun Fasilitas Air Bersih Hingga Perbaiki Tempat Ibadah Sambut Hari Bhayangkara Ke-78

Menyikapi kegiatan tersebut Komandan Kodim 0824 Jember Letkol Inf Arif Munawar  mengapresiasi upaya-upaya antisipatif dalam mengurangi dampak bencana banjir diwilayah yang dilakukan oleh Koramil Jajarannya bersama masyarakat.

Baca Juga:  Jawaban Bupati Sekadau atas Pemandangan Umum Fraksi terhadap Raperda Pertanggungjawaban APBD TA 2022

Kegiatan tersebut disamping dalam rangka membantu masyarakat agar terhindar dari bahaya banjir juga merupakan bagian dari implementasi program pembinaan teritorial bidang baklti TNI yang harus selalu dilaksanakan sepanjang waktu  oleh Komando kewilayahan baik Kodim maupun Koramil. Tegas Letkol Inf Arif Munawar. (Sis24)

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB