Sinergitas TNl Dan Polri Amankan Perayaan Natal.

Jumat, 28 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Sidoarjo -, Jali Sinergitas TNI-Polri Amankan Perayaan Natal di Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo Jatim,
Personel Koramil 0816/14 Taman dan Polsek Taman bersama-sama melaksanakan pengamanan Misa Natal bagi masyarakat Kristiani di Wilayah Kecamatan Taman pada Selasa malam Tgl (25/12/2018)

Karena TNI dan Polri adalah tulang punggung negara kesatuan republik Indonesia dalam menjaga dan memelihara keamanan serta kedaulatan negara.

Baca Juga:  Danrem 081/DSJ Apresiasi Baksos Dalam Rangka HUT Ke -6 IMSS

Sinergisitas kedua institusi ini mutlak diperlukan guna terciptanya situasi negara yang aman dan tentram.

Dalam momen perayaan natal di tahun ini sinergisitas TNI-Polri tampak jelas dalam pengamanan jalannya misa natal disejumlah gereja yang ada dikecamatan Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo Jatim.

Baca Juga:  Tidak Mengenal Waktu Bhabinkamtibmas Desa Rangdu Kunjungi Warganya

Sambil bercengkrama dengan masyarakat yang merayakan natal, personil Polsek Taman dan anggota Koramil 0816 – 14 Taman menjaga jalannya ibadah misa natal.

“Dengan sinergisitas yang sudah terjalin dengan baik ini, akan menciptakan situasi yang aman dimasyarakat. Kami selalu bahu membahu dalam setiap momen kegiatan dimasyarakat,” ucap Peltu Iryo Susanto Batuud Koramil 14 Taman.

Baca Juga:  Wabup Zuldafri Darma Hadiri Muskab IPSI Di Gedung Serba Guna Lima Kaum

Berdasarkan pantauan terlihat pelaksanaan misa natal berjalan dengan aman,tertib dan lancar.

Hingga saat pelaksanaan misa natal para jemaat telah kembali kerumah masing-masing guna merayakan natal bersama keluarga,”ucap ya.(Zeey/Aini).

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru