Wabup Oloan Paniaran Nababan, Himbau PNS Jangan Takut Jadi PPK

Sabtu, 4 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas l Detikkasus.com – Wakil Bupati Humbang Hasundutan, Oloan Paniaran Nababan, SH, MH menanggapi isu seputar pengunduran diri para sejumlah oknum PNS pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruangan (PUPR) Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) dari tugas sebagai Penjabat Penandatangan Kegiatan (PPK).

Wakil Bupati Oloan Paniaran Nababan mengatakan kepada awak media ,Jumat (3/3-2023) di kediamannya, bahwa dirinya selaku pejabat pengawasan ASN telah menemui para PNS yang bersangkutan.
Oloan menyatakan, bahwa ia telah menampung apa menjadi alasan pengunduran diri mereka. Disebutkan, apapun yang menjadi alasan dari pihak-pihak yang bersangkutan tidak pada konteks komsumsi publik. Namun dirinya telah menghimbau kepada ASN yang melakukan pengunduran diri untuk tidak takut dengan apa pun. Selama tugas yang diamanatkan dilakukan dengan benar, maka Wakil Bupati siap menjamin dan membekap sampai kemanapun.

Baca Juga:  Ketua MPC PP Humbahas, Dukung KJA Dibersihkan Dari Kawasan Danau Toba

“Mendengar isu tersebut, saya langsung menemui mereka-mereka yang mengundurkan diri. Dan saya sudah dengar alasan mereka. Pada prinsipnya, saya tetap memberikan keyakinan dan motifasi agar tidak takut menjalankan tugas nya jika ditunjuk menjadi PPK. Selama kita jalankan dengan benar, tak usah takut”.

Baca Juga:  Pj Sekretaris Daerah Humbahas buka Konsultasi Publik Ranwal RKPD Tahun 2025

Saya akan menjamin itu semua. Serta membekap dia. Saya tidak akan meninggalkan bahkan menjerumuskan bawahan saya dalam persoalan. Mungkin itu pernah mereka rasakan, namun bagi saya, justru akan melindungi mereka sampai kapan pun,” tukasnya.

Baca Juga:  Gubernur Sutarmidji Puji Kopi Asiang sebagai Kuliner Khas Kalbar

Salah seorang ASN yang diketahui terlibat pada pengunduran diri itu, ketika dicoba ditanya seputar alasan kemunduran dirinya, mengaku menolak memberikan penjelasan.

“Aku enggak bisa menyampaikannya lae. Biar lah hanya saya yang tahu,” jawabnya.

(Evendy)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB