Turun Kejalan, Beri Rasa Keyamanan Bagi Para Pengendara Di Pagi Hari

Senin, 23 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam upaya memberikan keamanan dan kenyamanan pada masyarakat yang berkendara maupun beraktifitas lainnya dijalan, serta untuk menciptakan kelancaran arus lalu lintas, jajaran Polsek Singaraja turun kebawah (turba) dan pengaturan pada pagi hari.

Baca Juga:  Anggota Polsek Kubutambahan Amankan Kegiatan Sosialisasi Ilmu Hukum Dari Mahasiswa Unud

Terkait dengan itu, Senin (23/10/2017) dimulai dari pukul 06.30 Wita s.d 07.45 Wita, personil Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng melaksanakan kegiatan pengaturan atau turun kebawah (turba) di pagi hari pada disetiap persimpangan dan pos-pos yang sudah ditentukan sepanjang jalur wilayah hukum Polsek Singaraja.

Baca Juga:  POLISI : "Selamat sore... bisa tunjukin SIM atau STNK anda...?!!" Humoris Detikkasus.com

Pelaksanaan kegitan turba pagi ini memiliki tujuan selain memberikan rasa aman dan nyaman pada masyarakat pengendara kendaraan, juga mencegah terjadinya kemacetan maupun kecelakaan lalu lintas.

Kapolsek Singaraja Kompol A. A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., saat diminta konfirmasinya menyampaikan bahwa “Ini adalah kegiatan rutin yang anggota kami lakukan untuk dapat memberikan pelayanan pada masyarakat yang beraktifitas dijalan, dan juga mencegah terjadinya kecelakaan dan sekaligus menciptakan kelancaran pada arus lalu lintas di pagi hari”, ujar Kapolsek. (Tam)

Baca Juga:  Silaturrahmi keluarga pelaku lakalantas dikelurahan Sridai, ke kediaman Korban

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB