Ternyata Gaji Kepala Desa dan Perangkat Berkurang, Bukan Pemotongan Melainkan untuk Yang Ini

Rabu, 13 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kaur l Detikkasus.com – Kepala Desa sekabupaten Kaur 192 Desa di minta untuk mempertanggung jawabkan laporan pertanggung jawaban oleh Inspektur Daerah terhadap laporan keuangan desa tahun 2023

Kepala Desa Jembatan Dua Asep Rianto mempertanyakan setiap kali menerima insentif atau penghasilan tetap (siltap) nominal nya berkurang dan di perkirakan setiap penerimaan insentif berkurang sekira Rp30.000 dan perangkat desa sekira Rp23.000/bulan

Kata Asep Rianto,Hitung²an 192 Kepala Desa sekabupaten Kaur dikali kan 12 Bulan x Rp30.000 dan Perangkat Desa 6 orang/Desa x 12 Bulan x Rp23.000/Bulan,dalam setahun nominal nya Rp387.072.000.00

Baca Juga:  Polda Kalbar amankan Dua Tersangka bersama 9 Paket Sabu di Dua TKP Berbeda

Di jelaskan Asep Rianto,kalau tahun lalu potongan tercantum di dalam SP2D dan berbeda hal nya dengan tahun 2023 ini dana nya indikasi di kurangi (di potong) akan tetapi tidak tertera di dalam SP2D,sehingga untuk pertanggung jawaban di Ipda Kaur sulit untuk di buktikan tegas Asep Rianto

Andai kata pemotongan siltap itu untuk iuran BPJS harus nya di terakan di dalam SP2D untuk laporan kami di Ipda Kaur,karna dana yg di kelola dana Negara harus jelas,dan menurut saya pribadi BPJS Kepala Desa dan Perangkat Desa itu sebagian diperkirakan sia² karna mengapa,Kepala Desa dan Perangkat Desa sebagian sudah ada BPJS baik itu BPJS Mandiri maupun subsidi Pemerintah dan ironis nya iuran BPJS di bayar kartu nya belum di serahkan kepada Kepala Desa dan Perangkat Desa kata Asep Rianto

Baca Juga:  58 Tahun Pemasyarakatan, Menkumham: Usia yang Matang dan Sarat Pengalaman

Informasi dari BKAD Kaur SP2D siltap kepala desa di cetak berdasarkan tarikan dari SPM yg di ajukan di aplikasi,untuk mengetahui rincian apakah ada pemotongan atau iuran diketahui pada saat pembuatan SPM di bidang Akuntansi dan Pelaporan

Baca Juga:  Prakira Sabotase, Adakah Petugas Jaga Keamanan

Limi Mulyadi menambahkan Potongan siltap kepala desa dan perangkat desa untuk iuran bpjs akan tetapi sebagian kades blm melapor ke kantor bpjs dan hal itu sudah kami sampaikan kepada kepala desa🙏🙏 ujar Limi Mulyadi

(Reza)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB