Satgas Ops Aman Nusa II Polda Kalbar Monitoring, Pengecekan dan Beri Imbauan Para Peternak

Sabtu, 13 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak – Kalbar I Detikkasus.com -, Dalam rangka pelaksanaan Operasi Kepolisian Aman Nusa II Penanganan Penyakit Mulut dan Kuku ( PMK ) tahun 2022 di wilayah hukum Polda Kalbar, Satuan Tugas Penyakit Mulut dan Kuku ( Satgas PMK ) Operasi Aman Nusa II Polda Kalbar menyambangi kandang ternak warga di Jalan Karya Kita Gang Karya III Kelurahan Bansir Darat Kecamatan Pontianak Tenggara, Sabtu ( 13/8 ).

Kegiatan yang dilaksanakan adalah melakukan himbauan dan edukasi tentang PMK dan penyemprotan disinfektan terhadap kandang ternak warga. Hal ini dilakukan sebagai upaya pencegahan terhadap wabah PMK, mengingat wabah yang telah menyebar ke berbagai daerah sehingga perlu diantisipasi secepat mungkin. Selain itu upaya tersebut dilakukan untuk memulihkan ekonomi masyarakat penggiat peternakan, hal ini berkaitan mendukung program pemerintah pemulihan ekonomi nasional.

Baca Juga:  Tim INAFIS Satreskrim Polres Aceh Timur Identifikasi Penemuan Mayat Warga Peureulak Barat

Sasaran yang menjadi target pengecekan, penyemprotan dan penyuluhan pada hari ini adalah kandang sapi milik bapak Mukri di Jalan Karya Kita Gang Karya III Kelurahan Bansir Darat Kecamatan Pontianak Tenggara yang berjumlah 1 ekor dimana hewan tersebut dalam keadaan sehat.

Baca Juga:  Pemprov Kalbar Dorong SMTI Pontianak Dongkrak IPM Dldan Kurangi Angka Pengganguran

Kompol Abdullah selaku salah satu kasatgas dalam Operasi Aman Nusa II Polda Kalbar menyampaikan himbauan sosialiasi kepada pemilik ternak agar selalu menjaga kebersihan kandang dan terus memantau kondisi ternak jika terdapat gejala seperti ternak tidak nafsu makan, terklihat lemas, dan ternak mengeluarkan liur berlebihan hingga berbusa serta kuku ternak terluka atau lepas maka segera lapor ke Dinas Peternakan atau Dinas Kesehatan setempat.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Polsek Nanga Pinoh Gelar Sosialisasi dan Imbauan Karhutla

Kegiatan himbauan sosialisasi tentang PMK dan penyemprotan disinfektan tersebut diapresiasi oleh pemilik ternak bapak Mukri dan berharap agar kegiatan ini agar lebih digencarkan.

“Kegiatan penyemprotan disinfektan ini sangat bagus, saya merasa tenang karena sapi yang saya miliki bisa terhindar dari PMK dan saya sangat mendukung kegiatan ini dan juga berharap kegiatan ini terus dilakukan ” jelasnya.

.Hadysa Prana

.Sumber : Humas Polda Kalbar

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru