Polantas Lhokseumawe Gelar Safety Riding Di SMK Negeri 1

Minggu, 13 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Polantas lhokseumawe bersama PT Capella dinamik nusantara menggelar kegiatan safety riding di SMK negeri 1 lhokseumawe jumat 11/8/2023 kemarin pagi.

Kapolres Lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kasat Lantas, AKP Yozana Fajri Sidik mengatakan, safety riding merupakan suatu bentuk perilaku berkendara yang aman dan nyaman, aman dan nyaman ini dalam artian aman bagi diri sendiri dan juga bagi pengendara lain.

Baca Juga:  Sumber Parcel Pringsewu Menyediakan Aneka Macam Parcel

“Materi tersebut disampaikan Kanit Kamsel, Bripka Resky Adhitama Nst S, Sos, MH. Personel menjelaskan tentang cara aman berkendara di jalan dan harus selalu mematuhi peraturan lalu lintas kepada para siswa dan guru,” ujarnya.

Baca Juga:  Polres Aceh Timur : Amankan Warga Peureulak Barat, Yang Mengangkut Kayu Olahan Tanpa Kelengkapan Dokumen.

Pada kegiatan tersebut, kata Kasat Lantas, personel juga memperagakan bagaimana cara mengecek kondisi kendaraan sebelum berkendara guna meminimalisir terjadinya kecelakaan

Baca Juga:  Masyarakat Alur Dua Bakaran Batee, Minta APH Langsa, Usut Sampai Tuntas, Penyelewengan Dana Anggaran 34 Juta Raib.

“Kita harapkan, dengan kegiatan safety riding ini dapat menambah pengetahuan para peserta dalam berkendara yang aman dan nyaman di jalan raya,”jelasnya. (Abel Pasai)

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB