Patroli Rutin, Personel Sat-Samapta Polres Lhokseumawe Sasar Lokasi Wisata Dan Perbankan

Selasa, 6 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Patroli rutin cegah gangguan kamtibmas, personel pam obvit sat-samapta polres lhokseumawe menyasar lokasi wisata dan perbankan di wilayah hukum polres lhokseumawe sabtu 03/06/2023.

Kapolres lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto, SIK melalui Kasat Samapta,, Iptu Heydi, SH, MSi mengatakan, dalam patroli tersebut personel memantau situasi dan kondisi di gerai anjungan tunai mandiri (ATM) dan tempat wisata pantai ujong blang kecamatan banda sakti, kota lhokseumawe.

Baca Juga:  Danramil 0816/13 Wonoayu besuk anggotanya yang sedang sakit Selesai operasi tulang pinggang

“Kegiatan ini bertujuan untuk memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Selain itu, untuk mengantisipasi gangguan Kamtibmas,” ujarnya.

Baca Juga:  Pangdam V/Brawijaya dan Kapolda Hadiri Peresmian Kantor Autada.

Lanjut kasat, personel mengimbau petugas pengamanan perbankan agar tidak lengah dalam melaksanakan tugas pengamanan dan melaporkan ke pos Polisi terdekat jika melihat hal yang mencurigakan.

“Kepada wisatawan, personel mengingatkan agar menjaga barang bawaan dan mengawasi anak – anak untuk mencegah hal – hal yang tidak diinginkan,” pungkasnya.

Baca Juga:  Pengganti Kerugian Dalam Tindak Pidana Korupsi Dr. Musa Darwin Pane, S.H, M.H | Jawa-Bali.

Tambah Kasat, patroli juga dilaksanakan di stasiun pengisian bahan bakar (SPBU). Diharapkan, dengan kegiatan rutin tersebut dapat mewujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum polres lhokseumawe.

(Abel Pasai)

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Uncategorized

Diduga Melakukan Kecurangan, Dua Oknum Petugas KPPS di Amankan.

Rabu, 27 Nov 2024 - 17:10 WIB

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB