Pastikan Kondusif, Kapolres Bojonegoro Tinjau Rekap Hitung Suara di Baureno.

Selasa, 23 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Indonesia – Provinsi Jatim – Kabupaten Bojonegoro, 2019.
Pastikan Kondusif, Kapolres Bojonegoro AKBP Ary Fadli dengan didampingi Kasat binmas, Kasat Sabhara, Kapolsek Baureno serta Ketua PPK ini lakukan peninjauan rekap hitung suara Pemilu 2019 di Gedung serbaguna Kecamatan Baureno Kabupaten Bojonegoro, Selasa Pukul 09:20 WIB (23/04).

Baca Juga:  Bupati Anna Mu'awanah : Utamakan Kebijakan Yang Langsung Berimpact Kepada Masyarakat

 

Seperti dituturkan Kapolsek Baureno AKP Marjono via ponsel, bahwa kedatangan Kapolres Bojonegoro memastikan kondisi penghitungan suara berjalan aman dan kondusif,
“Kapolres tinjau lokasi penghitungan suara guna memastikan berjalan kondusif”, tegas Kapolsek.

Baca Juga:  Polres Bojonegoro Gelar Nobar Piala Dunia.

Dijelaskan lebih lanjut, Ketua PPK kecamatan Baureno Wardoyo mengatakan bahwa rapat Pleno Rekapitulasi penghitungan suara akan dilaksanakan hari ini pukul 11:00 WIB (23/04),

Baca Juga:  Tilik Pasar Wisata, Bupati Bojonegoro Borong Sayuran Segar

“Apabila tidak ada kendala teknis, maka hari ini juga hasilnya akan dikirim ke KPU Bojonegoro”, tegas Wardoyo.

(Mam)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru