Pastikan Keamanan Surat Suara Di setiap PPK, Kapolres Aceh Tengah, Perketat Keamanan

Minggu, 18 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon |Detikkasus.com -Kapolres aceh tengah, AKBP Dody Indra Eka Putra. Memastikan seluruh surat suara pada pemilihan umum (pemilu) tahun 2024, yang saat ini. Telah berada di setiap kantor kecamatan atau panitia pemilihan kecamatan (PPK), benar-benar aman sabtu 17/02/2024.

Kapolres aceh tengah, melalui kasie humas. Iptu Kariya, mengatakan. Bahwa untuk wilayah kabupaten aceh tengah, keseluruhan kotak dan surat suara dari seluruh tempat pemungutan suara (TPS) sudah terkumpul di masing-masing kecamatan.

Baca Juga:  Kecelakaan Terjadi Di Wilkum Polsek Tanjung Kemuning

“Kami melakukan pengamanan ekstra ketat, dengan mengerahkan personel polres dan polsek. Juga didukung anggota PPK di setiap wilayah”, ujar Kariya.

Patroli pun dilakukan di seluruh kantor PPK baik siang mau pun malam hari, termasuk kantor. Bawaslu, KIP dan panwaslih. Kapolres, memprioritaskan pengamanan surat suara dan objek vital yang berkaitan dengan pemilu.

Baca Juga:  Bupati Huda: Pendidikan Untuk Investasi dan Kemajuan IPM

Kapolres selalu memantau ke siap siagaan dalam pengamanan kotak suara dan kegiatan rekapitulasi penghitungan perolehan suara, yang dilakukan berjenjang oleh pihak penyelenggara pemilu. Pungkasnya, Kariya.

Polres aceh tengah, membagi grup pengamanan kotak suara untuk melakukan penjagaan selama 24 jam. Sehingga keamanan kotak suara, hasil rekapitulasi dan lokasi penyimpanan dipastikan aman.

Kapolres, terus memberi motivasi kepada seluruh jajarannya. Untuk tetap semangat dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab pada pelaksanaan pemilu kali ini, terutama selalu meningkatkan kewaspadaan dan ke siap siagaan.

Baca Juga:  Saat Mediasi Manejer Kebun Hanya Mampu Ganti Kerugian Rp:1.Jt

Kapolres, meminta agar seluruh personel untuk menyampaikan himbauan kepada seluruh masyarakat. Untuk bersama-sama menjaga kamtibmas, agar tahapan pemilu 2024 ini tetap terjaga dan kondusif.

(Wahdi Husri Kordinator Wilayah Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Berita Terbaru