Operasi Zebra Krakatau 2017, Polres Tanggamus Lampung Tilang Ribuan Pengendara.

Selasa, 14 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com – Pelaksanaan Operasi Zebra Krakatau 2017 yang telah di gelar selama empat belas hari oleh Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tanggamus, berakhir hari ini Pukul 24.00 WIB.

Hingga Selasa (14/11/2017), siang sedikitnya 2.384 orang pelanggar Lalu Lintas telah di tilang Satlantas Polres Tanggamus.

Mewakili Kapolres Tanggamus AKBP Alfis Suhaili, S.Ik. M.Si, Kasat Lantas AKP Sopyan, SH mengatakan, jenis pelanggaran Lalu Lintas di dominasi oleh Pengendara Kendaraan Roda 2 dengan pelanggaran yang beraneka ragam.

Baca Juga:  Mesin Elektrolisis Menghasilkan Air Alakali Yang Bisa Membantu Orang Sakit Menjadi Lebih Sehat.

“Pelanggarannya cukup beragam, seperti tidak mengenakan helm, Kaca Spion, Lampu sen, Sabuk Pengaman, Knalpot Racing, tidak melengkapi Administrasi Kendaraan, serta pelanggaran lainnya,” kata AKP Sopyan.

Lanjut AKP Sopyan, dari 2.384 dapat di perinci, 953 pelanggar di tindak dari Kabupaten Tanggamus dan 1.431 pelanggar di Pringsewu. Dengan barang bukti 802 SIM, 1.567 STNK dan 15 Sepeda Motor.

Baca Juga:  Kapenrem 061/Sk :"Jiwa Patriotisme Semakin terpupuk dalam Upacara Bendera

“Jika di perinci lagi Per Kabupaten, barang bukti di sita dari pelanggar yang ada di Kabupaten Tangamus, 320 SIM, 621 STNK, 10 Sepeda Motor dan Kabupaten Pringsewu, 482 SIM, 942 STNK, 5 Sepeda Motor”, Papar AKP Sopyan.

Sementara untuk kecelakaan lalu lintas selama pelaksanaan operasi tidak ada laporan yang di terima, dan apabila di banding saat pelaksanaan Ops Zebra tahun lalu juga sama tidak ada laporan.

Baca Juga:  Dinilai Tidak Kooperatif, Warga Bakal Gelar Demo Lanjutan di Lahan Tambang CV Adi Joyo

“Operasi Zebra 2017 tidak ada laporan kecelakaan termasuk tahun lalu”, tegasnya.

Dalam berakhirnya pelaksanaan Operasi Zebra 2017 Polres Tanggamus, Kasat Lantas berharap masyarakat dapat lebih menaati Peraturan Lalu Lintas.

“masyarakat untuk lebih menaati peraturan berlalu lintas, karena walaupun Operasi Zebra selesai, kita tetap lakukan penegakan Hukum terhadap pelanggaran lalu lintas dan kedepan Polres Tanggamus tetap berkesinambungan menertibkan lalu lintas”, tandasnya. (Humas Polres Tanggamus).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB