Memperingati Hut RI ke 75 Yontankfib 2 Mar Laksanakan Doa Bersama

Selasa, 18 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Surabaya

Dalam rangka menyambut HUT RI ke-75 di masa pandemi Covid-19 Prajurit Macan Kumbang Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir (Yontankfib 2 Mar) menggelar acara Doa bersama di Mushola Yontankfib 2 Mar Karang Pilang Surabaya. Senin (17/08/2020)

Baca Juga:  Datangi Warga Bhabinkamtibmas Kampung Baru Jalin Kerjasama Jaga Keamanan Wilayah

Pada kesempatan tersebut Komandan Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Jumarlang, M.Tr.Hanla menyampaikan bahwa kegiatan doa bersama yang dilakukan ini untuk keselamatan bangsa dan negara yang saat ini mendapatkan cobaan dengan adanya pademi Covid -19, serta mendoakan arwah para pahlawan yang telah berjuang merebut kemerdekaan Indonesia, agar dapat menjadi syuhada bangsa dan berada di tempat yang baik disisi Allah SWT.

Baca Juga:  KETUA GABUNGAN JALASENASTRI KORPS MARINIR KUNJUNGI KELUARGA PRAJURIT MARINIR WILAYAH SURABAYA

Dalam pelaksanaan doa bersama para prajurit tidak melupakan menerapkan protokol kesehatan Covid -19, duduk rapi dengan khusyuk memanjatkan doa bersama dengan dipandu oleh Prada Mar Firdaus yang sehari-hari sebagai takmir Mushola Yontankfib 2 Mar.(Budi)

Baca Juga:  Antisipasi Hari Libur Polsek Gerokgak Gelar Personil Dilapangan

Berita Terkait

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Berita Terbaru