Mempererat Hubungan Tali Persaudaraan Dengan Warga Bhabin Dencarik Kunjungi Warga

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Pada hari Sabtu Tanggal 13 januari 2018, Pukul 09.20 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Dencarik Polsek Banjar jajaran Polres Buleleng Aiptu Ketut Ariawan, jajaran Polres Buleleng, mengunjungi warga lansia yang melakukan senam kebugaran di Balai Desa Dencarik.

Baca Juga:  Wujud Sinergitas, Tiga Pilar Bersama Warga Rabat Beton Jalan.

Pada kegiatan tersebut Bhabin menyampaikan agar warga lansia rutin setiap minggu sekali mengikuti olahraga senam kebugaran utuk menyehatkan tubuh, bhabin juga mengajak agar warga ikut berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban menjelang pemilihan Gubenur Bali.

Baca Juga:  Hari Kemerdekaan HUT RI ke 72, Wakapolda Jawa Timur Brigjen Pol Awan Samodra Do'a Bersama di Lapangan Hitam Makodam V Brawijaya.

Saat dikonfirmasi Kapolsek Banjar Kompol Nyoman Surita,SH,M.M. mengatakan,” merupakan sesuatu kewajiban bagi seorang bhabin untuk selalu dekat dengan warganya guna menjalin hubungan yang harmonis tanpa batas guna bersama sama turut serta menjaga kamtibmas di desa Binaannya,” ucap Kapolsek.(EK)

Baca Juga:  Tak Jadi Berangkat Umroh, Korban First Travel Lapor SPKT Polda Jatim | Reporter : Zainul Arifin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *