Kring Serse Polsek Busungbiu Cegah Gangguan Kamtibmas dan Tindak Kejahatan

Selasa, 7 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Personil Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng yang berpakaian preman (Unit Reskrim) melaksanakan kegiatan Kring Serse untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas, Selasa (7/11/2017 ) pkl. 01.00 Wita. dinihari tadi.

Polsek Busungbiu yang merupakan Jajaran dari Polres Buleleng meningkatkan kegiatan Kring Serse dengan menurunkan personil gabungan Reskrim,dan Intel, untuk mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan, dan gangguan kamtibmas lain diwilkum Polsek Busungbiu.

Baca Juga:  Dengan Mengunjungi Warga Bhabinkamtibmas Desa Bukti Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pileg dan Pilpres 2019

Sebagaimana yang dilaksanakan oleh anggota Unit Reskrim Polsek Busungbiu Aipda Putu Yulik Brawijaya dan Bripka Komang Juni Adnyana untuk melaksanakan pengawasan, pemantauan dan melaksanakan antisipasi terhadap terjadinya gangguan Kamtibmas dan Kriminalitas diwilayah Desa Telaga Kecamatan Busungbiu.

Baca Juga:  Polres Gresik Gelar Operasi CIPKON Skala Besar

Saat dikonfirmasi terpisah Kapolsek Busungbiu jajaran dari Polres Buleleng AKP I Nengah Muliadi.S.H., mengatakan bahwa Kegiatan Kring Serse tersebut dilaksanakan secara rutin setiap malam, namun lokasinya berpindah-pindah yang menyesusikan dengan prediksi dan potensi kerawanan wilayah.

Baca Juga:  Bhabin Tirtesari Kunjungi Warga Sampaikan Pesan Pesan Kamtibmas

“Kring Serse ini kita lakukan dengan harapan, masyarakat mengetahui dengan adanya kehadiran polisi yang tidak berseragam di tengah-tengah mereka, Sehingga dengan begitu diharapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang beristirahat”, ungkapnya.(Ryu)

Berita Terkait

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB