Kapolsek Busungbiu Hadiri Undangan Kebaktian Perayaan Natal dan HUT GKPB Bukit Zaitun

Jumat, 29 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Kapolsek Busungbiu jajaran dari Polres Buleleng AKP I Nengah Muliadi.S.H. menghadiri acara kebaktian Natal dan Perayaan HUT Gereja di GKPB Jemaat Bukit Zaitun di Banjar Dinas Kaja Desa Kedis, Kec. Busungbiu Kab Buleleng.

“Hari ini kami bersama para Muspika Kecamatan Busungbiu dan Anggota DPRD FDemokrat Ibu Tutik Kusuma Wardani dan pejabat Desa dilingkungan Kecamatan Busungbiu bersama-sama menghadiri acara Ibadah Kebaktian Natal dan HUT GKPB Bukit Zaitun yang ke-4”, ujar Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.saat ditemui di lokasi kegiatan, Jumat (29/12/2017)

Baca Juga:  Polsek Gerokgak Amankan Kegiatan Pawai Dalam Rangka Hari Kartini

Kapolsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng AKP I Nengah Muliadi.S.H., Hadir pada acara ini sebagai tamu undangan bersama undangan lainnya diantaranya Anggota DPR RI Komisi XI dari F Demokrat Putu Tutik Kusuma Wardhani, Muspika Busungbiu, Perbekel Desa Kedis, Kelian Desa Pakraman Kedis, Para Majelis Gereja, dan Jemaat Gedreja yang hadir berjumlah sekitar 150 orang.

Baca Juga:  GIAT KARYA BHAKTI RAMIL 06 TANGGULANGIN

Acara Kebaktian tersebut dalam rangka Perayaan Natal dan HUT GKPB Bukit Zaitun Desa Kedis yang ke-4. Untuk peribadatan /Kebaktian dipimpin oleh Pdt. I Ketut Sudiana, M.Th. dan Vikaris Yohanes Anakota, M.Min. dengan  thema “Menjadi Gereja yang Memberkati” dan Sub thema “Rawatlah Kerukunan dengan Kesehatian menerima sesama”

Baca Juga:  Dengan Sambang dan Kunjungan, BhabinKamtibmas Kerobokan Himbau Warganya Untuk Menjaga Persatuan dan Kesatuan Antar Warganya.

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi, S.H.,juga mengatakan “Kehadiran kita pada perayaan Kebaktian dan HUT GKPB Bukit Zaitun iniuntuk memberikan rasa aman juga sebagai wujud toleransi dan kerukunan antar umat beragama yang harus terus dipupuk”, pungkasnya.(Ryu)

Berita Terkait

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024
KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:30 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Juara 2 Stand Terinovatif di Pameran Pelayanan Publik Jatim 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:07 WIB

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB