Kapolres Blora Cek Alut dan Alsus Inventaris Dinas

Rabu, 1 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polda Jawa Tengah – Polres Blora, detikkasus.com – Menyambut eskalasi pengamanan kegiatan masyarakat yang semakin meningkat di kabupaten Blora tentu membutuhkan kesiapan baik personil maupun Alut (alat utama) dan Alsus (alat kusus) yang mendukung.

Kapolres Blora AKBP Saptono,SIK,MH menggelar dan melakukan pengecekan seluruh alat utama dan alat khusus inventaris dinas yang akan dipakai anggota dalam pengamanan kegiatan masyarakat.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Tunjung Hadiri Rapat Koordinasi Tentang Pelaksanaan BKKBN

Pengecekan mulai dari Kamera, Borgol, Gergaji Senso, alat pemadam kebakaran,tongkat dalmas, senjata gas air mata,senjata kejut listrik hingga rompi tactical dan perlengkapan penunjang tugas lainnya.

Kapolres Blora uga melakukan pengetesan langsung terhadap beberapa alsus yakni kekuatan tameng dalmas, inventaris kendaraan roda 4 dan truck,

Baca Juga:  KLARIFIKASI PIHAK PABRIK ROKOK , TENTANG PASURUAN LADANG CUKAI ABAL - ABAL

“Pengecekan dan pengetesan alsus ini dilakukan untuk mempersiapkan pengamanan eskalasi kegiatan masyarakat yang meningkat di bulan ini seperti unjuk rasa buruh, pengamanan suporter dll,” ungkap AKBP Saptono,SIK,MH. Rabu 1 November 2017.

Beliau juga menambahkan, “apabila alsus itu berfungsi dengan baik tentu akan melindungi anggota dengan baik di lapangan bila terjadi chaos.”

Baca Juga:  Konferensi Kades, Camat Widang: Kades Baru, 6 Tahun Kedepan Laksanakan Sesuai Visi Misi.

Tentunya suatu barang tidak akan bertahan selamanya, kadang bisa rusak maupun tidak berfungsi dengan baik. “Untuk alsus yang rusak atau kurang kita akan ajukan pengadaan kembali,” pungkasnya.

(Arif/Humas Polres Blora )

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB