Kapolres Bener Meriah : Hadiri Acara Dzikir Dan Do’a Bersama, Yang Di Gelar Di Masjid Babussalam

Redelong |Detikkasus.com -Pada tanggal hari selasa 13 februari 2024, kapolres bener meriah. AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K, bersama forkopimda dan sejumlah masyarakat. Menggelar acara dzikir dan do’a bersama, di masjid babussalam bener meriah.

Tujuan utama dari kegiatan ini, adalah untuk menciptakan suasana yang aman dan damai menjelang pemungutan suara pada pemilu tanggal 14 februari 2024.

Baca Juga:  Sat-Samapta, Gelar Patroli Ke SPBU Antisipasi Penyalah Gunaan BBM Bersubsidi

Dalam keterangannya, kasi humas polres bener meriah. Ipda Eriadi, mengkonfirmasi kehadiran kapolres bener meriah dalam acara dzikir dan doa bersama di masjid babussalam.

Baca Juga:  Bupati Kapuas Hulu Buka kembali Oprasional SPBU di Jalan Lintas Selatan

Acara tersebut, dipimpin oleh “tgk saiful bahri S.P.D”. Imam masjid babussalam, sementara tausiyah disampaikan oleh “tgk asnawi”.

“Kehadiran kapolres beserta forkopimda dan masyarakat, merupakan bentuk komitmen dalam menciptakan situasi yang kondusif dan aman menjelang pemilu. Dan kita berharap dengan digelarnya dzikir dan do’a bersama ini, situasi keamanan di wilayah kabupaten bener meriah tetap kondusif”. Kata, eriadi.

Baca Juga:  Kinerja Kedubes RI di Tokyo Buruk, Wilson Lalengke Minta Dubesnya Diganti

(Wahdi Husri Kordinator Wilayah Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *