Kanit Provos Cek dan Kontrol Personel Polsek Busungbiu yang Melakukan Pam Jalur Lalin Pagi

Senin, 19 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Guna melakukan pengawasan dan mengecek kehadiran anggota yang melaksanakan tugas pengamanan jalur dan pengaturan lalulintas (pamturlalin) pada pagi hari, Kanit Provos Polsek Busungbiu Polres Buleleng Aiptu Nengah Subudiasa melakukan cek dan kontrol anggota yang sudah terploting dibeberapa titik lokasi disepanjang jalur utama di Desa Busungbiu hingga Desa Kekeran Kecamatan Busungbiu. Senin (19/11/2018).

Baca Juga:  Kabag Ops Pimpin Apel Kesiapan Pengamanan di Bundaran Untan

Sembari melakukan pengecek baik kehadiran maupun sikap tampang personel dari titik ke titik, Aiptu Subudiasa senantiasa mengingatkan pata personel Polsek Busungbiu yang melakukan pengamanan jalur agar waspada.
“disamping mengamankan jalur dan kawasan juga harus memperhatikan keselamatan diri terutama saat mengatur arus lalulintas,” ucapnya.

Baca Juga:  Pengaman Jalur di Depan Sekolah Beri Rasa Aman Kepada Pelajar

Sementara itu saat ditemui ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP Made Agus Dwi Wirawan, S.H., M.H., mengatakan
Sementara itu saat ditemui ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP Made Agus Dwi Wirawan mengatakan penempatan anggota Polsek Busungbiu dibeberapa titik lokasi bertujuan untuk mengurai kemacetan apabila diperlukan dan mencegah terjadinya lakalantas.
“untuk mengawasi pelaksanaan kegiatan tersebut kami memerintahkan kepada Kanit Provos untuk selalu mengadakan pengecekan dan mengawasi personel yang sedang melaksanakan tugas dilapangan,” terang Kapolsek AKP Made Agus Dwi Wirawan.

Baca Juga:  Berkas Perkara Ferdy Lengkap, Mahfud Apresiasi Kerja Keras dan Profesionalitas Polri-Kejagung

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru