Jumat Curhat, Keuchik Desa Tanjong Reungkam Keluhkan Tanggul Jebol Kepada Kapolsek

Jumat, 27 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe | Detikkasus.com –Kapolsek Samudera terima keluhan warga melalui Geushik Desa Tanjong Reungkam, Kecamatan Samudera Kabupaten Aceh Utara wilayah hukum Polres Lhokseumawe akan kondisi irigasi yang kering dan tanggul sungai jebol yang menyababkan banjir, jumat 27/01/2023.

“Dampak dari irigasi kering sawah petani tidak produktif dan akibat tanggul jebol sawah yang ditanam tergenang banjir sehingga sangat merugikan masyarakat, selain itu ternak liar juga harus ditertibkan agar tidak meresahkan warga pemilik lahan pertanian ,” ujar Geushik Desa setempat.

Baca Juga:  Polsek Bendahara Monitoring Pasar Murah, AKP Tarmidi: Masyarakat Antusias Belanja

Pada kesempatan tersebut, Kapolsek Samudera mengucapkan terima kasih telah mengutarakan keluhan terkait masalah yang timbul di lingkungan masyarakat.

“Kami akan berkoordinasi dengan unsur terkait bagaimana masalah ini bisa terselesaikan dengan baik sehingga masyarakat mendapatkan air untuk kepentingan pertanian,” sebut Iptu Saiful Bahri.

Baca Juga:  Polri Peduli, Polsek Tambakrejo Polres Bojonegoro Salurkan Bansos Kepada Warga Kurang Mampu*

Selain itu, Kapolsek juga mengharapkan kepada masyarakat agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). “Jika ada keluhan atau permasalahan, silahkan koordinasi dengan kami Kepolisian,” pintanya.

Hadir dalam acara tersebut Kapolsek Samudera AKP Saiful Bahri, Waka Polsek Samudera Ipda Munawar Ridha, Kanit Intelkam Polsek Samudera Aiptu Ifuddin, S.Sos, Personil Polsek Samudera.

Baca Juga:  Polsek Permata Monitoring Stok Sembako

Selain itu juga hadir Imum Mukim Madan M. Jafar, Geuchik Desa Tanjong Reungkam  Kamar dan Perangkat Desa Tanjong Reungkam.

(Abel Pasai Ka.Biro Aceh Utara/Lhokseumawe)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru