Jalin Silaturahmi Bhabinkamtibmas Desa Kedis Sambangi Kediaman Purnawirawan Polri di Desa Binaan

Selasa, 10 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Bhabinkamtibmas Desa Kedis Polsek Busungbiu jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa melaksanakan sambang ke kediaman Brigjend Pol. Purn. Drs. I Wayan Medana, salah satu purnawirawan Polri yang ada didesa binaannya. Senin (9/4/2018) pagi.

Menurut Bhabinkamtibmas kegiatan tersebut bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi dan mempererat rasa kekeluargaan.

Baca Juga:  Warga Plangkidul Antusias Ikuti Program PTSL Tahun 2020

“Kami juga meminta petunjuk dan bimbingan beliau sebagai senior yang faham tentang tugas-tugas kepolisian”, tutur Bhabinkamtibmas.

Dalam kunjungan silaturahmi tersebut Bhabinkamtibmas Aiptu Dewa Nyoman Widiastawa menyempatkan untuk menanyakan tentang kondisi kesehatan serta aktifitas Bpk. Brigjend. Pol. Purn. I Wayan Medana saat ini.

Pada kesempatan tersebut Bpk. Brigjend. Pol. Purn. I Wayan Medana mengatakan. “Astungkara saat ini saya dalam keadaan baik-baik saja setelah lulus sebagai Bhayangkara, Meskipun saya sudah pensiun semangat dan jiwa Polri saya masih ada, jika Polsek memerlukan bantuan saya atau ada anggota yang mau berbagi pengalaman pintu rumah saya selalu terbuka, silakan datang Dan saya sangat bangga dengan Kapolri ” Ucapnya dengan penuh semangat.

Baca Juga:  Sinergitas DPP dan PA Kab. Sinjai Dengan Pemerintah Desa Panaikang Digelar Dalam Bentuk Mini Loka Karya

Ditemui ditempat terpisah Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H.mengatakan “melalui kunjungan dan silaturahmi tersebut diharapkan akan semakin memupuk rasa kekeluargaan antara anggota Polri dalam hal ini Polsek Busungbiu dengan seluruh Purnawirawan Polri yang ada diwilkum Polsek Busungbiu”,kata Kapolsek.(Ryu)

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Kelurahan Sukasada Bersama Babinsa Menghadiri Rapat Validasi Data Terpadu

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru