Jaga Kedekatan Dengan Warga, Bhabinkamtibmas Rutin Mengunjungi Desa Binaan

Sabtu, 2 September 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Melalui Bhabinkamtibmas Desa Pejarakan Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Wayan Sudarma pada hari Sabtu tanggal 2 September 2017 sekira pukul 10.30 Wita melaksanakan kegiatan Sambang warga binaan.

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas mendatangi warga desa binaan dan berbincang-bincang bersama warga,dan kegiatan ini dilakukan guna semakin terjalinnya silaturahmi dan komunikasi yang baik antara bhabinkamtibmas dengan warga desa, selain itu juga guna menggali informasi tentang situasi dan kondisi serta perkembangan kamtibmas di desa, sehingga bila terdapatnya atau terjadinya tindak kejahatan atau gangguan kamtibmas lainnya pada warga, warga tidak sungkan melaporkannya kepada bhabinkamtibmas dan dapat segera ditindak lanjuti.

Baca Juga:  Program Inovasi Satlantas Polres Mojokerto Kota, dalam rangka memperingati Hut Polantas ke 62 Tahun 2017 dengan Tema, September Penuh Ceria, Cinta, Empati, Responsif, Inovatif dan Amanah.

Pada kesempatan tersebut pula Bhabinkamtibmas juga menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada warga, agar kiranya tetap menjaga keharmonisan dan kerukunan hidup antar sesama baik dilingkungan tempat tinggal maupun dilingkungan sekitar selama kegiatan berjalan aman dan baik.

Baca Juga:  Unit Sabhara Melakukan Patroli Dialogis Dengan Warga Untuk Pantau Situasi Kamtibmas Jelang Pilkada 2018

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada menyampaikan komfirmasi bahwa “Dengan selalu hadirnya Bhabinkamtibmas di desa binaan akan tetap terjaga dan terpelihara Harkamtibmas dan semakin terjalinnya hubungan dan kedekatan bhabinkamtibmas dengan warga desa binaan. selama kegiatan aman dan baik”,demikian kata kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Guyon Maton, Teroris Bunuh diri, Dengan Harapan Mereka Mati sahid Pasti Masuk Surga.

Berita Terkait

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.
Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh
Pamat-Wil OMP Seulawah 2024, Bersama Kapolres Lhokseumawe, Tinjau Pengamanan Di Sejumlah TPS
Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang
Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.
Dandim 0104/Aceh Timur Tinjau Langsung TPS Pil-Kada 2024 : Pastikan Keamanan Dan Kelancaran Proses Pil-Kada
Di Desa Jayanti, Ada Salah Satu Team Pas-Lon, Diduga Bagikan Surat Undangan Nyoblos C 6

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 21:30 WIB

Gawat..!!!…Proyek Pekerjaan Peningkatan Jalan Sp 3 Seulalah Dan Meurandeh, Menelan Biaya Milyaran Rupiah

Rabu, 27 November 2024 - 21:28 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Juga Desak Kejari Langsa Serta Kejati Aceh, Panggil Dan Periksa.

Rabu, 27 November 2024 - 21:26 WIB

Waka Polda Aceh, Bersama Forkopimda Aceh Tinjau Beberapa TPS Di Hari Pemungutan $uara Pil-Kada Aceh

Rabu, 27 November 2024 - 21:23 WIB

Dir-Res-Krim-Sus Polda Aceh, Bersama Kapolres Tinjau Pengamanan TPS Pada Hari Pemilihan Di Tamiang

Rabu, 27 November 2024 - 21:20 WIB

Pangdam IM Bersama Forkopimda Aceh Pantau Langsung TPS Pil-Kada Di Banda Aceh Dan Aceh Besar.

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB