Intel TNI Kodam BB Dan BC Sita Puluhan Ballpress

Selasa, 6 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN |Detikkasus.com -Tim intelijen TNI kodam bukit barisan dibantu petugas Bea Cukai Kuala Tanjung menggagalkan penyelundupan puluhan Ballpress impor dari sebuah truk di jalan lintas Sumatera tepatnya di RM Binaria Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara, Sumut.
Pangdam I/Bukit Barisan Mayjen TNI A. Daniel Chardin, Minggu (4/6/2023) menerangkan, penangkapan barang bekas dari truk Indah Logistic cargo Nopol B 9832 FX pada Jumat (2/6/2023) dinihari sekitar pukul 00.18 WIB.

Baca Juga:  Nurul Hikmah Dilantik, Kades Ngranggonanyar: Jaga Amanah, Jalin Sinergi

“Sehari sebelumnya, tim intelijen mendapat informasi ada barang bekas yang biasa disebut ballpres, setelah ditelusuri akhirnya didapatkan ada truk yang mengangkut 22 ball pres,” ucap Pangdam Daniel Chardin.

Penangkapan tersebut dipimpin Dan Bki-A Deninteldam /BB Kapten Inf Tommy Marselino bersama Kasi P2 Bea Cukai Kuala Tanjung, Gustap Hermawan. Selain barang dan truk, sang sopir juga ikut ditahan untuk pemeriksaan di kantor Bea Cukai Batu Bara.
“Saat ini semua barang bukti ditahan di kantor Bea Cukai untuk proses hukum, pengakuan sopir barang bekas itu diangkut dari Bandung dengan tujuan Kota Medan,” jelasnya.

Baca Juga:  Bupati Tanjab Barat jenguk Pengawas Pemilu yang Sakit

Menurut Daniel perlu pencegahan terhadap marak penyelundupan barang Import bekas di wilayah Sumut.
Barang ilegal impor bekas ini selain berdampak pada industri tekstil dalam Negeri, juga menimbulkan efek negative terhadap kesehatan, sebab, komoditas ini dapat dikategorikan sebagai limbah.

Baca Juga:  Laporan Masyarakat Tanjung Iman Dua, Tanggapan Inspektur

(Abel Pasai)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB