Denprov Pasmar 2 Laksanakan Patroli Malam di Kesatrian Marinir Karang Pilang

Rabu, 15 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Surabaya

Dispen Kormar (Surabaya). Detasemen Provos (Denprov) Pasmar 2 melaksanakan patroli malam, dan sosialisasi anjuran untuk melaksanakan physical distancing dalam rangka pencegahan penyebaran virus Covid-19 di Kesatrian Marinir Soetedi Senaputra Karangpilang Surabaya. Selasa malam (14/04/2020).

Patroli malam dipimpin oleh Lettu Marinir Joko Triono tersebut, dilaksanakan dengan tujuan untuk menghimbau kepada prajurit, dan keluarganya serta masyarakat yang melintas di Kesatrian Sutedi Senaputra, agar melaksanakan physical distancing.

Baca Juga:  Tindak Lanjuti Aspirasi Wartawan, GMDP Deklarasikan Kesepakatan Luminor

Komandan Denprov Pasmar 2 Letkol Laut (PM) Abd Hanan S.Pd. M.A.P mengatakan bahwa, patroli malam tersebut dilaksanakan dengan tujuan untuk mensosialisasikan anjuran untuk melaksanakan physical distancing secara benar.

Baca Juga:  Detikkasus Sulsel | Sejumlah Mahasiswa Soroti Pembangunan Asrama HPMB Yang Di Kerja Asal-Asalan

Lebih lanjut dikatakan, anjuran untuk melaksanakan physical distancing adalah anjuran untuk berdiam diri di rumah dan mengurangi aktivitas yang tak perlu di luar rumah, demi mencegah penyebaran virus corona, kalaupun harus keluar rumah agar menjaga jarak fisik, tidak berada di kerumunan atau tempat ramai, untuk memastikan bahwa virus tidak menyebar, namun bukan berarti kita memutus kontak dengan teman atau keluarga secara sosial.

Baca Juga:  Fosma Berharap Pilkades 2019 Di Laksanakan, Mengingat Banyaknya Jabatan Kades Telah Berahir

Dengan memanfaatkan perkembangan teknologi yang ada saat ini, sangat memungkinkan bahwa anjuran untuk melaksanakan physical distancing dapat terlaksana dengan baik, kita tetap dapat berhubungan dengan banyak orang, meski terpisah jarak secara fisik.

Berita Terkait

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.
Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif
Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan
Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024
Diduga Marak Tambang Ilegal, Di Tanah Karo Kecamatan Merek, Tepatnya Di Desa Negara Dan Desa Mulia Rakyat.
Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja
Dinas Tenaga Kerja Mengadakan Kegiatan Pelatihan, Satu Renja Silpa
Kodim 0813 Bojonegoro Gelar Cangkruk Bareng Awak Media

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 18:11 WIB

Permohonan Bantuan Rehab Rumah Janda Miskin, Yang Telah Di Ajukan Oleh Baitul Mal Pemko Langsa.

Selasa, 26 November 2024 - 18:09 WIB

Terkait ADD Desa Gampong Alue Canang, Dugaan Mark-Up Ajang Korupsi, Di Masa Pejabat Geuchik Berinisial “RJL” Penggunaan Fiktif

Selasa, 26 November 2024 - 18:09 WIB

Kapolres Aceh Tamiang Jamin Kondusifitas Keamanan Jelang Hari Pemilihan

Selasa, 26 November 2024 - 18:08 WIB

Apel Pergeseran Pasukan, 9.164 Personil Gabungan Amankan TPS Di Pil-Kada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 18:06 WIB

Laporan, Dugaan Korupsi, Di Kejari Terkesan Hanya Jalan Di Tempat Saja

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB