Dengan Pecalang Dan Bhabinsa Bhabinkamtibmas Lancarkan Upacar Pengabenan

Sabtu, 14 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka memberikan pelayanan serta menciptakan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, Bhabinkamtibmas aktif melaksanakan pengamanan kegiatan warga binaannya.

Sabtu (14/10/2017), pukul 09.00 Wita, Bhabinkamtibmas Kelurahan Liligundi Polsek Singaraja jajaran dari Polres Buleleng Aiptu Putu Supandewi bersinergi dengan Babinsa dan Pecalang Banjar Adat Liligundi melaksanakan pengamanan Upacara Ngaben almarhum Dw. Kt. Karyasa Yadnya yang bertempat di jalan Mayor Metra no 26 Liligundi.

Baca Juga:  Cegah Curat Curas dan Curanmor, Polsek Busungbiu Lakukan Kring Serse

Kegiatan pengamanan ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga yang melaksanakan kegiatan dan juga mencegah terjadinya kemacetan disepanjang jalan yang dilalui, sehingga tidak menggangu pengguna jalan lainnya.

Baca Juga:  Di Strong Point Pangi, Kasat Lantas Bersama Personelnya Membagikan Brosur Pesan Keselamatan

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma, S.H.,M.M., saat diminta konfirmasinya menyampaikan bahwa “Sebuah bukti keberhasilan Bhabinkamtibmas dalam menjalin kerja sama dengan aparat desa seperti Pecalang dan aparat lainnya dalam mengamankan kegiatan warganya, terlihat dari hasil pelaksanaan kegiatan yang berjalan aman dan lancar”, ucap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Sambangi LCM, Bukti Komitmen Anies Dukung Produk Lokal

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB