Bupati Humbahas minta Semua Pihak turut awasi Pekerjaaan Long Segment Jalan Pangungkitan-Pusuk I Kecamatan Parlilitan

Rabu, 21 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Humbahas l Detikkasus.com – Bupati Humbang Hasundutan ajak masyarakat ikut mengawasi pelaksanaan Proyek Penangan Long Segment Ruas Jalan Pangungkitan – Pusuk I telah selesai tender dan pemenang sudah di hunjuk. Kini proyek tersebut diketahui dalam tahap pekerjaan.

Baca Juga:  Jalin Koordinasi Dengan Kepala Sekolah SMPN 21 Bhabinkamtibmas Saigon Polsek Pontianak Timur Sampaikan Pesan Kamtibmas

Dalam proses pekerjaan proyek yang memakan uang negara hampir sepuluh miliyar itu agar diawasi semua pihak, baik masyarakat dan dinas terkait supaya nantinya hasil pekerjaannya mendapatkan kualitas yang baik untuk bisa dinikmati masyarakat.

“Hal itu dikatakan Bupati Humbang Hasundutan (Humbahas), Dosmar Banjarnahor dalam postingan akun Facebook (FB) nya”, Rabu (21/6-2023).

Baca Juga:  Dinas Dukcapil Humbahas Jemput Bola Terapkan Simpelokemdes

“Proyek pekerjaan jalan ruas Pusuk -Panggungkitan sdh dimulai, kepada semua pihak terkait utk ikut sama-sama mengawasi agar masyarakat yg melewati bisa segera menikmati jalan yg baik,” tulis Dosmar.

Baca Juga:  Bupati Humbahas Pimpin Rakor Tim Reaksi Cepat Bencana Alam

Diketahui, Penanganan Long Segment Ruas Jalan Pangungkitan – Pusuk I dikerjakan PT. JONATHAN dengan nilai kontrak Rp. 9.718.441.300 yang bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun 2023. (Evendy)

Berita Terkait

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan
Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur
DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu
PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 
Tiga Unsur Elemen Bersatu untuk Ormas GMPAR di Kabupaten Indramayu
Bentuk UPTD PPA, Komitmen Pemkab Cirebon Lindungi Perempuan-Anak dari Kekerasan
Seruan Pj Bupati Cirebon Saat Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 12:57 WIB

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:05 WIB

Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Rabu, 30 Oktober 2024 - 22:50 WIB

Nah!! Muhtar AB Sekretaris DPC Demokrat Tanjabbarat, Mundur

Rabu, 30 Oktober 2024 - 21:23 WIB

DPP LSM Bangaspati Angkat Bicara!!, Pemdes Rambatan Wetan resmi Dilaporkan ke Kejari Indramayu

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:03 WIB

PJ bupati Tanjab Barat selalu Dinas Luar jadi Sorotan, Ini Jawabannya 

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB