Bhabinkamtibmas Banyupoh Sambangi Warga Di Desa Binaan Untuk Sampaikan Pesan Kamtibmas

Minggu, 10 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Pemberitaan akan penculikan anak-anak yang beredar di media sosial masih ramai saja di bicarakan warga masyarakat yang menimbulkan resah dan gelisah khususnya para orangtua yang memiliki anak balita.

Baca Juga:  BABINSA KORAMIL 0816/03 Buduran KOMSOS Dengan Perangkat Desa, Satpol PP DAN warga.

Menyikapi hal tersebut hari Minggu 10 Desember 2017, pukul 10.00 wita, Bripka Nyoman Gelgel, Bhabinkamtibmas desa Banyupoh Polsek Gerokgak Jajaran Polres Buleleng yang bertugas di Desa Banyupoh menyambangi warga di Desa yang memiliki Balita guna menyampaikan pesan kamtibmas dan himbauan.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Banyuasri . Berikan Himbauan tentang Bahaya Narkoba Kepada Warganya

Disampaikan Bripka Nyoman Gelgel bahwa dalam mendengar setiap berita apakah benar atau berita bohong atau Hoax, agar benar-benar diselidiki dan dihimbau kepada warganya agar tetap waspada dan laporkan kepada Polri jika terjadi kejadian.

Baca Juga:  Pesan, Kasubbag Humas Kepada Orang Tua, Anak di Bawah Umur Jangan Mengendarai Kendaraan Bermotor

Kapolsek Gerokgak Kompol Ketut Relo Kusada menyampaikan konfirmasi bahwa “Setiap Bhabinkamtibmas rutin kunjungi warga binaan untuk mendekatkan diri dengan warga dan juga menciptakan rasa aman dan nyaman di desa binaan”, terang Kompol Ketut Relo Kusada.(Ryu)

Berita Terkait

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa
Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:20 WIB

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB