Bhabinkamtibmas Bagikan Stiker Himbauan KAMTIBMAS kepada Masyarakat

Tuban l Detikkasus.com– Bhabinkamtimas Polsek Widang Desa Compreng Aipda Pamuji membagikan stiker himbauan KAMTIBMAS kepada warga di desa binaanya, Kamis (14/04/2022).

“Stiker yang berisi tentang himbauan KAMTIBMAS dibagikan kepada warga masyarakat yang sebagian besar saat ini sedang menjalani ibadah puasa bulan Ramadhan.

Baca Juga:  Lampung Surganya Adventure, Trail Kutil Punya Acara

Stiker tersebut diberikan kepada warga agar dipasang di pintu atau tempat lain yang mudah dilihat dan dibaca untuk diingat serta dijalankan.

Baca Juga:  Peringati Hari Jadi Polwan ke-75, Polresta Cirebon gelar Donor Darah

Kapolsek Widang AKP Rukimin, S.H.M.H., dalam keterangannya mengatakan bahwa pemasangan stiker himbauan KAMTIBMAS merupakan program Polsek Widang dalam menjaga situasi Kamtibmas di bulan Ramadhan 1443 H Tahun 2022, ” ucapnya.

Baca Juga:  Pergantian Pejabat Polres Tuban Bergulir Lagi, 4 Perwira Promosi Jabatan

Dengan cara seperti ini warga diharapkan lebih tanggap dengan situasi dan kondisi dilingkungan, begitu pula dengan kegiatan keagamaan supaya tetap mewaspadai penyebaran Covid’19, ” imbuhnya. (Imam)

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *