Bhabibkamtibmas Desa Joanyar Laksanakan Pengamanan Melasti Warga Binaanya

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk menciptakan situasi kondusip dan memberikan rasa aman dan nyaman warganya melaksanakan kegiatan keagamaan, pada hari ini Selasa tgl 13 Maret 2018 jam 08.00 wita Bhabinkamtibmas Ds Joanyar Wilkum Polsek Seririt jajaran Polres Buleleng Aiptu Mas Jhon Mariono melaksanakan pengamanan terkait dengan warga didesa binaanya melaksanakan upacara melasti.

Baca Juga:  Oknum Polisi Polsek Bangilan Rasa Polda Dipetisi Warga Supaya Dicopot.

Bertempat di Pantai Desa Tangguwisia tempat warga binaanya melaksanakan upacara melasti, Bhabinkamtibmas bersinergi dengan Bhabinsa dan para pecalang untuk bersama sama melaksanakan pengamanan sehingga giat upacara Melasti yang dilaksanakan warganya dapat berjalan dengan lancar dan situasi yang kondusip.

Baca Juga:  Jenazah Martua Sigalingging Korban Serangan Teroris di Medan Dikebumikan Hari Ini di Batubara | Reporter - Z, Arifin.

Terpisah, Kapolsek Seririt Kompol Loduwyk Tapilaha, S.I.K   menjelaskan, “Peran aktif seorang Bhabinkamtibmas dalam rangka kegiatan upacara Melasti yang dilaksanakan warga binaanya, Bhabinkamtibmas wajib utuk memberikan pelayanan berupa pengamanan yang maksimal sehingga dengan kehadiran Bhabinkamtibmas rasa aman dan nyaman sangat dirasakan warga pada saat melaksanakan kegiatan karena merasa terlindungi dan terayomi”, ucapnya.(EK)

Baca Juga:  LPKPN Situbondo bersama Tim S One & Kades Sumberkolak Tindak Lanjuti Keluhan Warga Desa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *