Sidoarjo l Detikkasus.com – Penyerahan bantuan biaya hidup untuk keluarga tidak mampu dari Baznas kab Sidoarjo
Oleh Bupati Kab Sidoarjo.
Pada hari ini Selasa tgl 14 juni 2022 Pukul 10.30 Wib.Bertempat di Balai Desa Klantingsari telah berlangsung kegiatan penyerahan bantuan biaya hidup untuk keluarga yang tidak mampu dari Baznas
Kab Sidoarjo oleh Bupati Sidoarjo.
Yang hadir dalam acara kegiatan tersebut adalah:
1.Bupati Kab Sidoarjo.
2.Kepala Baznas Sidoarjo.
3.Forkopimka Kec Tarik
4.PLH Kades Desa Klantingsari.
5.Bhabin kamtibmas
6.Babinsa Koramil Tarik
7.Para undangan penerima bantuan.
Undangan Rangkaian kegiatan sebagai berikut:
1.Pembukaan .
2.Sambutan Camat Tarik
Dalam sambutan dari Camat Tarik menyampaikan ucapan salam dan selamat datang Kepada Bapak Bupati Sidoarjo telah hadir ke Desa Klantingsari dalam rangka penyerahan bantuan biaya hidup.
Perlu di ketahui bahwa Desa Klantingsari letaknya paling pojok timur di wilayah Kecamatan Tarik. Dan perbatasan dengan Wilayah Kec Prambon.
Sambutan Bupati Sidoarjo
Menyampaikan salam Kepada Semua yang hadir juga menyampaikan Terima kasih kepada PLH Kades Desa Klantingsari atas ketersediaanya dalam acara penyerahan bantuan biaya hidup keluarga tidak mampu dan yang cacat.
Pada kesempatan hari ini saya akan memberikan bantuan biaya hidup keluarga tidak mampu untuk warga Desa klantingsari sebanyak 19 orang dengan nominal uang sebesar Rp 600.000 per orang. Dan bantuan korsi roda untuk 2 orang pada warga yang cacat.
Kata Bupati Sidoarjo.
Saya berharap bantuan ini bisa di pergunakan dengan sebaik baiknya dan jangan sampai di pakai untuk ngecip bagi yang masih muda.
Dengan adanya bantuan ini. Mudah mudahan apa yang kami berikan kepada Bapak dan Ibu juga Adik adik semua. Bisa bermanfaat untuk menambah dan menunjang kebutuhan hidup.
Selanjutnya rombongan dari Bupati Sidoarjo bersama dengan Forkopimka telah mendatangi dua orang warga yang cacat untuk menyerahkan bantuan 2 buah korsi roda.
Pukul 11.30 Wib rombongan Bupati Sidoarjo telah kembali kepada ke pendopo Balai Desa Klantingsari dan di lanjut dg ramah tamah
Tepat pukul 12.00 Wib. Rangkaian kegiatan selesei. Selama kegiatan berlangsung aman dan kondusif. (Cahyo S)