Gencar Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Dampingi Petani Panen Padi

Senin, 12 Maret 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | NO: PR / 733 / III / PENREM / 2018, Lamongan,‑ Babinsa Kodim 0812 Lamongan terus mendampingi petani. Hal ini sebagai dukungan terhadap program pemerintah terhadap swasembada pangan. Seperti yang dilakukan para Babinsa 0812/10 babat, bulan ini daerahnya memasuki panen padi. Senin (12/3).

Salah satunya yang dilakukan Serma Sugianto, babinsa Desa Sumur Genuk. Dia membantu petani panen padi. ”Kebetulan Hari ini Kecamatan Babat Desa Sumur Genuk Khusunya mampu panen padi sekitar 13,5 ton. Sehingga peran kami dalam membantu mereka sangat dibutuhkan,” jelas Serma Sugianto.

Baca Juga:  Blue Light Patrol ( BLP ) Polsek Mijen Sambangi Masyarakat Yang Beraktifitas Di Malam Hari

Komitmen pendampingan pada petani tersebut, juga sebagai bukti TNI AD benar-benar menjalankan tugas yang mencakup operasi militer selain perang (OMSP). ”Karena pendampingan pertanian ini masuk dalam OMSP, maka kami benar-benar bantu petani, agar hasilnya meningkat dan kualitas padi baik,” ujarnya Danramil 0812/10 Babat Kapten Inf Mansur.

Baca Juga:  Di Duga Mengidap Gangguan Jiwa, Warga Sampang Bacok Tetangganya, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Dia menambahkan, pendampingan ini akan terus dilaksanakan para babinsa. Utamanya menjelang panen dan pascapanen padi. ”Hal ini akan berkelanjutan. Babinsa atau prajurit teritorial wajib mendampingi petani,” imbuhnya. (Penrem 082/CPYJ).

Baca Juga:  DETIK KASUS | Cegah Kejahatan Libur Panjang, Tim Mahesa Jenar Siaga

Authentifikasi :

Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Senin, 25 November 2024 - 11:30 WIB

Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB