Koramil 0808/05 Nglegok Galakkan ” SIMOKOS di SDN Jiwut 01 Nglegok”

Rabu, 10 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NO : PR /64/ I / PENREM / 2018, Detikkasus.com | Blitar, SI MOKOS (Sarana Interaksi Motor Komonikasi Sosial) bertujuan untuk mengenalkan wawasan kebangsaan kepada generasi muda di SDN Jiwut 01 bertempat di Desa Jiwut Kecamatan Nglegok Kabupaten Blitar, Rabu (10/01/2018)

Acara yang dilaksanakan di SDN Jiwut 01 dihadiri oleh Danramil 0808/05 Nglegok ( Kapten Arh Kusdiarto ), Kepala Sekolah SDN Jiwut 01( Ibu Hj. Herin Puji Astutik S. Ag, M.A ) beserta staf, Personel Staf Ter Kodim 0808 4 orang dipimpin (Serma Jarno), Babinsa Nglegok, Babinkamtibmas dan siswa SDN Jiwut 01 kurang lebih 60 baik siswa maupun siswi

Baca Juga:  Masyarakat Pengendara Lalu Lintas Jalan Sangat Terganggu Adanya Limbah Lumpur Yang Berceceran Di Jalan Sekitaran Kecamatan Muncar .

Dalam arahannya Danramil 0808/05 Nglegok (Kapten Arh Kusdiarto) mengatakan bahwa kegiatan ini adalah untuk memberikan wawasan kebangsaan bertujuan untuk memberi semangat serta motivasi akan pentingnya wawasan kepada siswa maupun siswi SDN Jiwut 01, ujarnya

Danramil 0808/05 pun juga menambahkan mobil SI MOKOS ini nantinya akan berkeliling ke sekolah sekolah dan Ponpes se Kab/Kota Blitar bertujuan untuk mengenalkan kepada pelajar untuk lebih giat di dalam belajar maupun membaca,”ucap Danramil 0808/05″

Baca Juga:  BESOK MUTASI ROTASI PROMOSI PEJABAT STRUKTURAL DAN PEJABAT FUNGSIONAL.

Kegiatan ini juga mendapat tanggapan oleh Kepala Sekolah SDN Jiwut 01 (Ibu Hj. Herin Puji Astutik S. Ag, M.A), sangat mendukung, memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Koramil 0808/05 maupun dari Kodim 0808/Blitar dengan adanya program ini dan mengucapkan banyak terima kasih sudah memberikan wawasan kepada anak didik saya di SDN Jiwut 01

Baca Juga:  Media di Sekadau Meradang, Anggaran Publikasi KPU Nihil.

Di mana kegiatan yang dilakukan oleh Kodim 0808/Blitar melalui SI MOKOS ini dapat memberikan motivasi belajar kepada para Siswa/i SDN Jiwut 01, untuk kedepannya semoga program ini dapat diadakan kembali dengan materi dan permainan yang berbeda lagi, tandasnya(amrin08)

Authentikasi
Kapenrem 081 Mayor Arm Timbul Moedjihartoyo,S.Pd.

Berita Terkait

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada
Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah
*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*
Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang
Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti
Pangdam IV/Diponegoro dan Forkopimda Jawa Tengah Peringati Hari Pahlawan Bersama
Breaking News: Truk Molen Terpuruk, Lalin Menuju Pelabuhan Roro Macet
Pilkada Kota Semarang Memanas, Pengamat: Jaga Kedamaian, Hindari Perpecahan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 14:12 WIB

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Rabu, 13 November 2024 - 18:27 WIB

Siap Majukan Dunia Perfilman Nasional, H. Rozikin Subastian BD, Terpilih Sebagai Ketua Trangi 9 Jawa Tengah

Rabu, 13 November 2024 - 00:36 WIB

*Bob Jamal dilaporkan Rekan Bisnisnya Kasus Pengelapan 13,9 Milyar*

Senin, 11 November 2024 - 06:04 WIB

Semangat Hari Pahlawan, Polda Jateng Tanam Ratusan Pohon dan Tebar Ribuan Benih Ikan Wujudkan Swasembada Pangan di Kabupaten Semarang

Minggu, 10 November 2024 - 19:46 WIB

Tindak Tegas Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Polres Demak Amankan Ribuan Liter Barang Bukti

Berita Terbaru